Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bukan Hanya Beijing yang Siapkan Kendaraan Transportasi Terintegrasi untuk Olimpiade Musim Dingin 2022

BEIJING, KOMPAS.com - Hingga kini, Beijing menyiapkan 30 kendaraan transportasi terintegrasi untuk Olimpiade Musim Dingin 2022.

Sementara, di wilayah penyelenggara lainnya, Zhangjiakou, ada 20 kendaraan transportasi terintegrasi.

Fasilitas transportasi terintegrasi masuk dalam uji coba sistem gelembung Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022.

Direktur Jenderal Bocog untuk Pemantauan Kantor dan Pencegahan Pandemi Covid-19 Huang Chun, selanjutnya, mengatakan bahwa di China sudah ditemukan pula varian Omicron.

"Alasan itu yang membuat kami selalu memantau situasi," kata Huang Chun.

Huang Chun menambahkan, salah satu hal penting dalam sistem gelembung itu adalah sistem transportasi yang terintegrasi.

Sebelumnya, Bocog, penyelenggara Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022 menyebut bahwa konferensi pers virtual merupakan bagian dari uji coba sistem gelembung.

Uji coba sistem gelembung perhelatan Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022 sudah dimulai sejak Selasa (4/1/2022).

China melalui penyelenggara, Bocog, menyebut bahwa sistem gelembung ini akan terlaksana pada Olimpiade Beijing dan Paralimpiade Beijing.

Terdekat, Olimpiade Beijing itu akan berlangsung pada 4-20 Februari 2022.

Juru Bicara Bocog Zhao Weidong dalam informasi terkininya, Rabu (12/1/2022), menyebut, uji coba berlangsung perlahan namun pasti.

Uji coba itu membidik kesiapan penyelenggara.

Menurutnya, uji coba kali ini melibatkan 1.500 jurnalis yang sudah tiba di Beijing.

Pada tahap pertama, kata Zhao Weidong, Bocog melakukan uji coba konferensi pers virtual.

"Konferensi pers virtual untuk menghindari kerumunan orang," kata Zhao Weidong.

Pada uji coba virtual itu, ada 129 jurnalis dari 81 media serta 22 negara yang ikut serta.

Zhao Weidong mengatakan, nantinya pada saat pergelaran, bakal hadir 10.000 jurnalis.

Sementara, menurut Direktur Jenderal Bocog untuk Operasionalisasi Media Xu Jicheng, uji coba yang melibatkan media akan usai pada Rabu (12/1/2022).

Jika dihitung, total uji coba yang melibatkan jurnalis berlangsung selama 8 hari.

"Semua kendaraan itu untuk menjamin keselamatan peserta dan penduduk di Olimpiade Beijing 2022," pungkas Huang Chun.

https://www.kompas.com/sports/read/2022/01/12/22500068/bukan-hanya-beijing-yang-siapkan-kendaraan-transportasi-terintegrasi-untuk

Terkini Lainnya

Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Timnas Indonesia
Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Liga Inggris
Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Liga Inggris
Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Liga Indonesia
Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Liga Italia
Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Timnas Indonesia
Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Liga Inggris
Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Liga Italia
Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Liga Indonesia
AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai 'Nopetegui'

AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai "Nopetegui"

Liga Italia
Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Liga Inggris
Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke