Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Profil Karim Benzema, Striker yang Akhiri Puasa Gol Bersama Timnas Perancis

Karim Benzema mencetak dua gol saat Perancis ditahan imbang Portugal di laga pamungkas Grup F Euro 2020.

Bertanding di Stadion Puskas Arena, Budapest, pada Rabu (23/6/2021) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB, laga Portugal vs Perancis berakhir sama kuat dengan skor 2-2.

Dua gol Portugal dicetak oleh sang megabintang Cristiano Ronaldo via dua eksekusi penalti (31' dan 60').

Semetara sepasang gol Perancis dicetak oleh Karim Benzema (45+2' via penalti, dan 47').

Adapun sepasang gol yang dicetak Benzema tersebut mengangkat beban dari pundaknya.

Sebab, striker berusia 33 tahun itu akhirnya mengakhiri puasa gol bersama timnas Perancis yang sudah berlangsung selama tujuh tahun.

Kali terakhir, Benzema mencetak gol untuk Les Bleus, julukan timnas Perancis, di turnamen besar pada ajang Piala Dunia 2014.

Setelah itu, Benzema tidak lagi mencetak gol untuk timnas Perancis di turnamen besar lantaran ia absen hampir enam tahun di timnas atau tepatnya sejak Agustus 2015.

Benzema absen hampir enam tahun lamanya setelah terlibat kasus pemerasan video rekaman seks yang turut menyeret kompatriotnya, Mathie Valbuena.

Alhasil, Benzema tak dipanggil-panggil lagi serta gagal membela Les Bleus di Piala Eropa 2016 dan Piala Dunia 2018.

Adapun seusai laga Portugal vs Perancis di partai pamungkas Grup F Euro 2020, Benzema dinobatkan UEFA sebagai bintang atau Star of the Match.

"Dia (Karim Benzema) menerima penghargaan itu untuk dua gol pertamanya di Euro dan untuk pergerakan yang sangat bagus pada gol keduanya," ujar Corinne Diacre selaku pengamat teknis UEFA.

Biodata Karim Benzema

Nama lengkap: Karim Benzema
Tempat, tanggal lahir: Lyon, Perancis, 19 Desember 1987
Kewarganegaraan: Perancis
Usia: 33 tahun
Tinggi badan: 184 cm
Posisi: Penyerang
Kaki dominan: Kanan
Klub saat ini: Real Madrid:
Karier klub:

Junior

  • 1995-1996 - S.C. Bron Terraillon
  • 1997-2005 - Olympique Lyon

Senior

  • 2005-2009 - Olympique Lyon
  • 2009-sekarang - Real Madrid

Karier timnas:

  • 2007-2021 - Perancis

https://www.kompas.com/sports/read/2021/06/24/05450048/profil-karim-benzema-striker-yang-akhiri-puasa-gol-bersama-timnas-perancis

Terkini Lainnya

Ricky Soebagdja Ungkap Fokus PBSI Jelang Olimpiade 2024

Ricky Soebagdja Ungkap Fokus PBSI Jelang Olimpiade 2024

Badminton
Lewandowski Tak Takut Mbappe Perkuat Madrid, Ingatkan Barcelona

Lewandowski Tak Takut Mbappe Perkuat Madrid, Ingatkan Barcelona

Liga Spanyol
Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Liga Inggris
Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Liga Inggris
Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Liga Indonesia
Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Badminton
Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Liga Lain
Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Liga Indonesia
Hansi Flick Jalin Komunikasi dengan Deco, Sinyal Calon Pengganti Xavi di Barcelona

Hansi Flick Jalin Komunikasi dengan Deco, Sinyal Calon Pengganti Xavi di Barcelona

Liga Spanyol
AC Milan Rilis Jersey Kandang Baru untuk Musim Depan

AC Milan Rilis Jersey Kandang Baru untuk Musim Depan

Liga Italia
Baru Gabung, Kesan Mendoza Langsung Bawa Persib ke Final Championship Series Liga 1

Baru Gabung, Kesan Mendoza Langsung Bawa Persib ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
SSB Blles Academy Bawa Gaya Brasil, Misi Khusus Luciano Leandro untuk Indonesia

SSB Blles Academy Bawa Gaya Brasil, Misi Khusus Luciano Leandro untuk Indonesia

Sports
Alasan Southgate Panggil Pemain Muda Inggris untuk Pemusatan Latihan Euro 2024

Alasan Southgate Panggil Pemain Muda Inggris untuk Pemusatan Latihan Euro 2024

Internasional
Latih Bayern, Kompany Bakal Rekrut 4 Pemain Ini

Latih Bayern, Kompany Bakal Rekrut 4 Pemain Ini

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke