Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Skuad Inter Milan 2020-2021

KOMPAS.com - Inter Milan dipastikan keluar sebagai juara Liga Italia musim 2020-2021.

Inter Milan keluar sebagai juara scudetto Serie A 2020-2021 pada pekan ke-34, seusai hasil imbang yang diraih Atalanta di kandang Sassuolo pada giornata ke-34, Minggu (2/5/2021) malam WIB.

Dengan hasil imbang yang diraih Atalanta, raihan poin I Nerazzurri, julukan Inter Milan, di klasemen Liga Italia pun sudah tidak bisa dikejar lagi.

Romelu Lukaku dkk unggul 13 angka atas Atalanta (peringkat kedua) dan AC Milan (peringkat ketiga) yang sama-sama mengumpulkan 69 poin.

Dengan sisa empat pertandingan lagi, koleksi poin skuad besutan Antonio Conte itu sudah tidak bisa dikejar lagi oleh para pesaingnya.

Keberhasilan Inter Milan dalam menjuarai Liga Italia musim 2020-2021 sekaligus mengakhiri penantian 11 tahun.

Sejak 2010, I Nerazzurri itu tak kunjung menjuarai Liga Italia hingga berhasil mengakhiri puasa gelar liga domestik pada musim ini.

Bagi Inter, ini adalah raihan trofi ke-19 Liga Italia dalam sepanjang sejarah klub.

Adapun, keberhasilan Inter mengakhiri puasa gelar scudetto Serie A tak lepas dari tangan dingin Antonio Conte beserta 25 pemain.

Berdasarkan data Transfermarkt, berikut adalah daftar pemain Inter Milan untuk musim 2020-2021.

Skuad Inter Milan 2020-2021

Nama Lengkap Posisi Nomor Punggung Negara
Ionut Radu Kiper 97 Romania
Samir Handanovic Kiper 1 Slovenia
Daniele Padelli Kiper 27 Italia
Filip Stankovic Kiper 35 Serbia
Stefan de Vrij Bek Tengah 6 Belanda
Milan Skriniar Bek Tengah 37 Slovakia
Alessandro Bastoni Bek Tengah 95 Italia
Andrea Ranocchia Bek Tengah 13 Italia
Aleksandar Kolarov Bek kiri 11 Serbia
Danilo D'Ambrosio Bek Kanan 33 Italia
Matteo Darmian Bek Kanan 36 Italia
Marcelo Brozovic Gelandang Bertahan 77 Kroasia
Nicolo Barella Gelandang Tengah 23 Italia
Roberto Gagliardini Gelandang Tengah 5 Italia
Stefano Sensi Gelandang Tengah 12 Italia
Matias Vecino Gelandang Tengah 8 Uruguay
Arturo Vidal Gelandang Tengah 22 Chile
Achraf Hakimi Gelandang Kanan 2 Maroko
Ashley Young Gelandang Kiri 15 Inggris
Christian Eriksen Gelandang Serang 24 Denmark
Ivan Perisic Sayap Kiri 14 Kroasia
Romelu Lukaku Penyerang 9 Belgia
Lautaro Martinez Penyerang 10 Argentina
Andrea Pinamonti Penyerang 99 Italia
Alexis Sanchez Penyerang 7 Chile

https://www.kompas.com/sports/read/2021/05/03/09000048/skuad-inter-milan-2020-2021

Terkini Lainnya

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke