Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Generasi Muda: Pengertian dan Batasannya

Kompas.com - 07/11/2023, 03:30 WIB
Arfianti Wijaya,
Serafica Gischa

Tim Redaksi

Hal tersebut jika didasarkan kepada potensi kemanusiaannya tentu mempunyai alasan, namun pada kenyataannya anak-anak belum sepenuhnya mampu bertanggung jawab terhadap kemajuan pembangunan.

Pendapat kedua hanya membatasi usia generasi muda rendah, hanya sampai usia 25 tahun. Padahal, terdapat banyak organisasi pemuda yang dimotori oleh angkatan usia rata-rata 45 tahun ke atas.

Pendapat ketiga menjelaskan bahwa generasi muda sebagian terdiri atas kelompok orang dewasa yang berusia 17-40 tahun.

Dari ketiga pendapat tersebut bisa ditarik kesimpulan bahwa usia generasi muda tidak dapat ditentukan dalam batas yang mutlak.

Hal tersebut berarti usia generasi muda itu relatif dan dapat ditinjau secara berlainan tergantung pada sudut pandang kita melihatnya.

Baca juga: Mengapa Generasi Muda Harus Berperan Penting dalam Mewujudkan Nilai-nilai Pancasila? Ini Penjelasannya ....

 

Referensi:

  • Afriantoni. (2015). Prinsip-prinsip Pendidikan Akhlak Generasi Muda. Deepublish.
  • Widjaja, A. P. & Wiranata, A. (2015). Garudapreneur: Generasi Pengusaha Muda. Gramedia Pustaka Utama.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com