Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Provinsi di Indonesia dan Ibu Kotanya

Kompas.com - 04/01/2020, 20:00 WIB
Arum Sutrisni Putri

Penulis

  • Maluku
  • Maluku Utara

7. Pulau Papua ada 2 provinsi

Dua provinsi di Pulau Papua meliputi:

  • Papua
  • Papua Barat

Daftar provinsi dan ibu kota di Indonesia

Dikutip dari situs resmi Kementerian Dalam Negeri RI, berikut ini daftar nama provinsi beserta ibu kotanya di Indonesia:

 Baca juga: Jawa Tengah Jadi Provinsi Pertama Pelaksanaan Program Ekspedisi Bakti Pemuda

1. Nanggroe Aceh Darussalam - Banda Aceh
2. Sumatera Utara - Medan
3. Sumatera Barat - Padang
4. Riau - Pekan Baru
5. Kepulauan Riau - Tanjung Pinang
6. Jambi - Jambi
7. Bengkulu - Bengkulu
8. Sumatera Selatan - Palembang
9. Kepulauan Bangka Belitung - Pangkal Pinang
10. Lampung - Bandar Lampung
11. Banten - Serang
12. DKI Jakarta - Jakarta
13. Jawa Barat - Bandung
14. Jawa Tengah - Semarang
15. Jawa Timur - Surabaya
16. DI Yogyakarta - Yogyakarta

 Baca juga: Bupati Puncak: Idealnya Ada 6 Provinsi di Papua

17. Bali - Denpasar
18. Nusa Tenggara Barat - Mataram
19. Nusa Tenggara Timur - Kupang
20. Kalimantan Barat - Pontianak
21. Kalimantan Selatan - Banjarmasin
22. Kalimantan Tengah - Palangkaraya
23. Kalimantan Timur - Samarinda
24. Kalimantan Utara - Tanjung Selor
25. Gorontalo - Gorontalo
26. Sulawesi Selatan - Makassar
27. Sulawesi Tenggara - Kendari
28. Sulawesi Tengah - Palu
29. Sulawesi Utara - Manado
30. Sulawesi Barat - Mamuju
31. Maluku - Ambon.
32. Maluku Utara - Sofifi
33. Papua - Jayapura
34. Papua Barat - Manokwari

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Bagaimana Merencanakan Produk Kreatif?

Bagaimana Merencanakan Produk Kreatif?

Skola
Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Skola
Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Skola
Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Skola
Budi Daya Tanaman Obat

Budi Daya Tanaman Obat

Skola
Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Skola
50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

Skola
Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Skola
Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Skola
Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Skola
Sifat-sifat Unsur Non Logam

Sifat-sifat Unsur Non Logam

Skola
Jawaban dari Soal 'Suatu Daerah Pada Worksheet'

Jawaban dari Soal "Suatu Daerah Pada Worksheet"

Skola
20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

Skola
25 Contoh yang Termasuk dalam Permasalahan Lingkungan Hidup

25 Contoh yang Termasuk dalam Permasalahan Lingkungan Hidup

Skola
Proses Komunikasi Publik dan Penjelasannya

Proses Komunikasi Publik dan Penjelasannya

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com