Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pengertian Corong Kimia atau Laboratorium, Fungsi, dan Jenis-jenisnya

KOMPAS.com – Ada berbagai perlatan di laboratorium, salah satunya adalah corong kimia atau corong laboratorium. Apakah yang dimaksud dengan corong kimia? Untuk mengetahuinya, simaklah penjelasan di bawah ini!

Pengertian corong kimia

Corong kimia atau corong laboratorium adalah pipa dengan mulut lebar dan batang serta ujung yang sempit.

Corong biasanya memiliki mulut mirip dengan bentuk kerucut dan mengecil di bagian batang hingga ujungnya.

Fungsi corong kimia

Corong kimia berfungsi memindahkan zat kimia dalam bentuk cairan ataupun serbuk dari suatu wadah ke wadah lainnya tanpa berceceran.

Dilansir dari Chemistry LibreTexts, corong kimia (terutama dengan permukaan berpori) juga untuk melakukan filtrasi atau penyaringan.

Jenis-jenis corong kimia

Corong kimia terbuat dari berbagai jenis bahan seperti stainless steel, kaca, baja tahan karat, porselen, ataupun plastik.

Dilansir dari Chemeurope, bahan corong kimia harus cukup kokoh untuk menahan berat zat yang dipindahkan dan tidak bereaksi dengan zat tersebut.

Apa saja jenis-jenis corong kimia? Contoh jenis-jenis corong kimia adalah sebagai berikut!

  • Corong Buchner berfungsi memisahkan zat padat dari larutan.
  • Corong crucible berfungsi  menyaring zat cair.
  • Corong bubuk berfungsi memindahkan padatan bubuk ke gelas kimia atau wadah kimia apa pun.
  • Corong tetes berfungsi memindahkan cairan secara tetes demi tetes.
  • Corong pemisah berfungsi dalam mengekstrasi zat cair.
  • Corong penimbangan berfungsi mangangkut dan menimbang zat cair atau padat dalam jumlah kecil.

https://www.kompas.com/skola/read/2023/11/09/200000469/pengertian-corong-kimia-atau-laboratorium-fungsi-dan-jenis-jenisnya

Terkini Lainnya

Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Skola
Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Skola
Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Skola
Budi Daya Tanaman Obat

Budi Daya Tanaman Obat

Skola
Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Skola
50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

Skola
Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Skola
Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Skola
Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Skola
Sifat-sifat Unsur Non Logam

Sifat-sifat Unsur Non Logam

Skola
Jawaban dari Soal 'Suatu Daerah Pada Worksheet'

Jawaban dari Soal "Suatu Daerah Pada Worksheet"

Skola
20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

Skola
25 Contoh yang Termasuk dalam Permasalahan Lingkungan Hidup

25 Contoh yang Termasuk dalam Permasalahan Lingkungan Hidup

Skola
Proses Komunikasi Publik dan Penjelasannya

Proses Komunikasi Publik dan Penjelasannya

Skola
2 Bedanya Love dan Loved, Apa Saja?

2 Bedanya Love dan Loved, Apa Saja?

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke