Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sistem Klasifikasi 2 Kingdom Carolus Linnaeus

KOMPAS.com – Ada berbagai sistem klasifikasi makhluk hidup. Tetapi, satu yang paling awal adalah sistem klasifikasi dua kingdom yang dikemukakan oleh Carolus Linnaeus. Berikut adalah penjelasannya!

Dilansir dari American Association fo the Advancement of Science, Carolus Linnaeus adalah orang pertama yang merumuskan dan menganut sistem seragam untuk mendefinisikan dan memberi nama pada tumbuhan dan hewan di dunia.

Carolus Linnaeus mengemukakan sistem klasifikasi dua kingdomnya dalam bukunya Species Plantarum dan Systema Naturae yang diterbitkan pada tahun 1758.

Dilansir dari Science Learning Hub, Carolus Linnaeus pertama kali mendeskripsikan sistemnya hanya dengan menyebutkan dua kingdom.

Sehingga, sistem klasifikasi Carolus Linnaeus disebut sebagai sistem klasifikasi dua kingdom.

Menurutnya, makhluk hidup dikelompokan menjadi dua kingdom yaitu kingdom Animalia dan kingdom plantae.

Kingdom Animalia adalah kerajaan makhluk hidup yang terdiri dari berbagai jenis hewan.

Sedangkan, Kingdom plantae adalah kerahaan makhluk hidup yang terdiri dari berbagai jenis tumbuhan.

Menurut Linnaeus, tumbuhan adalah makhluk hidup yang membuat makanannya sendiri. Sedangkan, hewan adalah makhluk hidup yang memakan makhluk hidup lain.

Tidak hanya menjabarkan mencetuskan tentang sistem klasifikasi makhluk hidup, Carolus Linnaeus juga menjabarkan tentang sistem penamaan binomial.

Dilansir dari University of California Museum of Paleontology, penamaan binomial adalah penamaan makhluk hidup dari dua kata di mana kata pertamanya adalag genus dan kata keduanya adalah spesies.

Carolus Linnaeus melakukan penamaan binomial secara konsisten. Sehingga, penemaan tersebut terus digunakan hingga sekarang.

Adapun, sistem klasifikasi dua kingdom Carolus Linnaeus juga menjadi dasar pengembangan sistem klasifikasi modern makhluk hidup yang kita gunakan sekarang.

Sehingga, ahli taksonomi botani asal Swedia ini dikenal sebagai bapak taksonomi.

https://www.kompas.com/skola/read/2023/10/31/200000669/sistem-klasifikasi-2-kingdom-carolus-linnaeus

Terkini Lainnya

Apa Fungsi dari Warisan Budaya?

Apa Fungsi dari Warisan Budaya?

Skola
Bagaimana Pengaruh Gravitasi Bumi terhadap Tekanan Udara?

Bagaimana Pengaruh Gravitasi Bumi terhadap Tekanan Udara?

Skola
Kethoprak sebagai Drama Tradisional dan Modern

Kethoprak sebagai Drama Tradisional dan Modern

Skola
Cara Mengapresiasi Pementasan Drama Jawa

Cara Mengapresiasi Pementasan Drama Jawa

Skola
10 Jenis Drama Jawa

10 Jenis Drama Jawa

Skola
Pentingnya Tata Iringan dan Tata Suara Drama Jawa

Pentingnya Tata Iringan dan Tata Suara Drama Jawa

Skola
Istilah 'Sandiwara' dalam Bahasa Jawa

Istilah 'Sandiwara' dalam Bahasa Jawa

Skola
Teks Anekdot Bahasa Jawa: Pengertian, Struktur dan Contoh

Teks Anekdot Bahasa Jawa: Pengertian, Struktur dan Contoh

Skola
Fungsi Keprakan dan Dhodhogan pada Pergelaran Wayang Golek

Fungsi Keprakan dan Dhodhogan pada Pergelaran Wayang Golek

Skola
Deiksis Bahasa Jawa: Pengertian dan Contoh

Deiksis Bahasa Jawa: Pengertian dan Contoh

Skola
Kata Bahasa Jawa yang Sering Digunakan

Kata Bahasa Jawa yang Sering Digunakan

Skola
Rancu Pikir dalam Bahasa Jawa

Rancu Pikir dalam Bahasa Jawa

Skola
Bentuk Pronomina Persona dalam Bahasa Jawa

Bentuk Pronomina Persona dalam Bahasa Jawa

Skola
Kata Ganti Orang Kedua Tunggal Bahasa Jawa

Kata Ganti Orang Kedua Tunggal Bahasa Jawa

Skola
Makna Filosofis Wayang Kulit sebagai Media Dakwah

Makna Filosofis Wayang Kulit sebagai Media Dakwah

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke