Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Mengerjakan Soal Perbandingan Trapesium Sama Kaki

KOMPAS.com - Trapesium sama kaki adalah trapesium yang mempunyai dua sisi tidak sejajar yang panjang. 

Dilansir dari Buku Sukses UN SMP/MTs 2016 (2015) Tim Study Center, bangun datar trapesium sama kaki biasanya muncul pada soal untuk mencari panjang salah satu sisinya dengan menggunakan metode perbandingan.

Berikut contoh soal dan pembahasannya:

Contoh soal 1

Perhatikan gambar!

Trapesium TURS sebangun dengan trapesium PQUT. Jika perbandingan antara ST:TP = 2:3 maka panjang SR adalah ....

A. 24 cm
B. 20 cm
C. 16 cm
D. 12 cm

Jawab:





Maka,









Jadi, panjang SR adalah 16 cm. Jawaban (C).

Contoh soal 2

Perhatikan gambar!

Jika panjang LM = 30 cm dan MY = 12 cm, panjang XY adalah ....

A. 30 cm
B. 32 cm
C. 35 cm
D. 38 cm

Jawab:

XY = (MN x LY) + (KL x MY) : MY+LY
XY = (20 x 18) + (50 x 12) : 12+18
XY = (360+600) : 30
XY = 960:30
XY = 32 cm

https://www.kompas.com/skola/read/2023/05/11/201500669/cara-mengerjakan-soal-perbandingan-trapesium-sama-kaki

Terkini Lainnya

Deiksis Bahasa Jawa: Pengertian dan Contoh

Deiksis Bahasa Jawa: Pengertian dan Contoh

Skola
Kata Bahasa Jawa yang Sering Digunakan

Kata Bahasa Jawa yang Sering Digunakan

Skola
Rancu Pikir dalam Bahasa Jawa

Rancu Pikir dalam Bahasa Jawa

Skola
Bentuk Pronomina Persona dalam Bahasa Jawa

Bentuk Pronomina Persona dalam Bahasa Jawa

Skola
Kata Ganti Orang Kedua Tunggal Bahasa Jawa

Kata Ganti Orang Kedua Tunggal Bahasa Jawa

Skola
Makna Filosofis Wayang Kulit sebagai Media Dakwah

Makna Filosofis Wayang Kulit sebagai Media Dakwah

Skola
Organel Sel yang Dimiliki Paramecium sp

Organel Sel yang Dimiliki Paramecium sp

Skola
Sifat Bayangan yang Terbentuk pada Kamera

Sifat Bayangan yang Terbentuk pada Kamera

Skola
Halogen yang Tidak Dapat Mengoksidasi Air

Halogen yang Tidak Dapat Mengoksidasi Air

Skola
8 Fase Bulan dan Penjelasannya

8 Fase Bulan dan Penjelasannya

Skola
Jawaban dari Soal 'Penyakit Osteoporosis Merupakan Penyakit'

Jawaban dari Soal "Penyakit Osteoporosis Merupakan Penyakit"

Skola
Jawaban dari Soal 'Sebuah Alamat Pada Komputer'

Jawaban dari Soal "Sebuah Alamat Pada Komputer"

Skola
Jawaban dari Soal 'Suatu Koin Dilempar Sebanyak 100 Kali'

Jawaban dari Soal "Suatu Koin Dilempar Sebanyak 100 Kali"

Skola
Komunikasi Bisnis: Pengertian dan Tujuannya

Komunikasi Bisnis: Pengertian dan Tujuannya

Skola
Pengertian Teks Anekdot dan Strukturnya

Pengertian Teks Anekdot dan Strukturnya

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke