Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Contoh Kalimat Ajakan Bermain

KOMPAS.com – Dalam kehidupan sehari-hari, manusia sebagai makhluk sosial melakukan komunikasi.

Riswandi dalam buku Ilmu Komunikasi (2009) menyebutkan bahwa Bernard Berelson dan Gary A. Steiner mengartikan komunikasi sebagai proses penyampaian informasi, gagasan, emosi, keahlian, dan lain-lain.

Manusia berkomunikasi menggunakan kalimat yang tersusun dari kata-kata suatu bahasa. Gorys Keraf dalam buku Komposisi (2009) menyebutkan bahwa kalimat adalah suatu bagian ujaran yang didahului dan diikuti oleh kesenyapan, sedangkan intonasinya menunjukkan bagian ujaran itu sudah legkap.

Misalnya saat mengucapkan kalimat perintah, seseorang harus menggunakan intonasi yang tegas dan persuasif.

M. Ramlan dalam buku Ilmu Bahasa Indonesia, Sintaksis (1987) menyebutkan kalimat perintah digolongkan menjadi empat yaitu kalimat perintah, kalimat persilahan, kalimat larangan, dan kalimat ajakan.

Kata ajakan dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia berarti anjuran (permintaan dan sebagainya) supaya berbuat. Sehingga kalimat ajakan adalah kalimat yang berisi anjuran agar seseorang mau melakukan sesuatu sesuai yang disampaikan oleh penutur.

Ciri-ciri kalimat ajakan

Ciri-ciri kalimat ajakan dapat dilihat sebagai berikut:

  • Berisi ajakan penutur terhadap orang lain (bersifat mengajak)
  • Diawali dengan kata ayo, mari, yuk, dan sebagainya
  • Diakhiri dengan tanda seru
  • Diucapkan dengan intonasi yang menyerukan kalimatnya
  • Menggunakan kata ganti kita, kami, atau teman-teman

Contoh kalimat ajakan bermain

Kalimat ajakan bisa digunakan saat ingin mengajak teman untuk bermain sebagai berikut:
Ayo kita bermain!

https://www.kompas.com/skola/read/2021/07/28/204747269/contoh-kalimat-ajakan-bermain

Terkini Lainnya

50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

Skola
Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Skola
Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Skola
Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Skola
Sifat-sifat Unsur Non Logam

Sifat-sifat Unsur Non Logam

Skola
Jawaban dari Soal 'Suatu Daerah Pada Worksheet'

Jawaban dari Soal "Suatu Daerah Pada Worksheet"

Skola
20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

Skola
25 Contoh yang Termasuk dalam Permasalahan Lingkungan Hidup

25 Contoh yang Termasuk dalam Permasalahan Lingkungan Hidup

Skola
Proses Komunikasi Publik dan Penjelasannya

Proses Komunikasi Publik dan Penjelasannya

Skola
2 Bedanya Love dan Loved, Apa Saja?

2 Bedanya Love dan Loved, Apa Saja?

Skola
Konsep Aglomerasi: Pengertian dan Contohnya

Konsep Aglomerasi: Pengertian dan Contohnya

Skola
Laporan Laba Rugi: Pengertian dan Fungsinya

Laporan Laba Rugi: Pengertian dan Fungsinya

Skola
Contoh Kalimat Expressing Apology

Contoh Kalimat Expressing Apology

Skola
Passive Voice dalam Simple Past Tense

Passive Voice dalam Simple Past Tense

Skola
Bagaimana Halogen Bereaksi dengan Logam Alkali?

Bagaimana Halogen Bereaksi dengan Logam Alkali?

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke