Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada 14 Tipe Tukang Bangunan di Proyek Konstruksi Lho, Apa Saja?

Kompas.com - 18/01/2023, 19:30 WIB
Masya Famely Ruhulessin

Penulis

JAKARTA,KOMPAS.com - Selain arsitek, salah satu profesi yang membuat sebuah proyek konstruksi berjalan lancar adalah tukang bangunan.

Meski kerap dilupakan, tidak ada satu pun bangunan dapat berdiri dengan baik tanpa keahlian dan jerih payah mereka.

Untuk membangun atau merenovasi bangunan dengan hasil yang optimal dibutuhkan tukang dengan keterampilan yang terasah.

Misalnya, tukang struktur yang ahli untuk membuat pondasi yang kokoh atau tukang atap yang berpengalaman yang bisa memperbaiki rumah agar tidak terus menerus bocor setiap musim hujan.

Baca juga: Cari Jasa Tukang dengan Harga Wajar dan Layak? Coba Aplikasi Ini

Karena itu, untuk mendapatkan hasil bangunan yang optimal, para pemilik proyek mencari tukang dengan keahlian yang berbeda-beda.

Di aplikasi pencari tukang, Gravel, pemilik proyek juga dapat menemukan berbagai keahlian tukang berdasarkan jenis pekerjaan konstruksi. Bahkan terdapat 14 tipe tukang bangunan yang bisa dipilih.

“Semakin spesifik pekerjaan tukang biasanya semakin tinggi juga keterampilannya. Di Gravel, pemilik proyek bisa memilih 14 tipe tukang yang masing-masing keahliannya sesuai standar industri dan telah teruji,” ungkap Co-Founder dan CEO Gravel, Georgi Putra.

Keahlian tukang-tukang secara berkala terus diasah dengan program pelatihan Gravel Terampil yang bekerja sama dengan berbagai perusahaan manufaktur material bangunan.

Co-Founder dan CPO Gravel Fredy Yanto menjelaskan proses pelatihan penting fungsinya untuk para tukang supaya bisa mengikuti perkembangan pengerjaan konstruksi.

“Mereka jadi up to date dengan material terbaru dan paham cara aplikasinya. Otomatis keahlian mereka terus meningkat dan nilai mereka semakin bertambah,” papar Fredy.

Baca juga: Januari 2023, Konstruksi Kawasan Istana Presiden di IKN Mulai Digarap

Berikut spesifikasi keahlian 14 tipe tukang Gravel yang bisa dipilih bagi Anda yang tengah mengerjakan pekerjaan konstruksi.

1. Mandor

Mandor berperan penting atas kesuksesan pengerjaan suatu proyek, terutama dalam penentuan kualitas konstruksi, produktivitas dan keselamatan pekerja.

Mandor Gravel mampu membaca gambar kerja, melakukan pengawasan lapangan, dan mengarahkan tukang bekerja sesuai rencana proyek.

2. Tukang Atap

Halaman:


Terkini Lainnya

[POPULER PROPERTI] Ternyata, Gedung Pemerintahan di Jakarta yang Ditinggal di IKN Bisa Jadi Hunian Pekerja

[POPULER PROPERTI] Ternyata, Gedung Pemerintahan di Jakarta yang Ditinggal di IKN Bisa Jadi Hunian Pekerja

Berita
Sepanjang 2023, Modernland Raup Pendapatan Rp 1,15 Triliun

Sepanjang 2023, Modernland Raup Pendapatan Rp 1,15 Triliun

Berita
Dirut Sarana Jaya Resmi Dilantik sebagai Presiden EAROPH Indonesia

Dirut Sarana Jaya Resmi Dilantik sebagai Presiden EAROPH Indonesia

Berita
Navapark BSD City Raih Penghargaan Internasional Kategori Pembangunan Berkelanjutan

Navapark BSD City Raih Penghargaan Internasional Kategori Pembangunan Berkelanjutan

Berita
Jokowi Tetapkan KEK Tanjung Sauh di Batam, Incar Investasi Rp 199,6 Trilun

Jokowi Tetapkan KEK Tanjung Sauh di Batam, Incar Investasi Rp 199,6 Trilun

Berita
Genjot Dekarbonisasi, Konferensi Teknologi Semen se-Asia Pasifik Digelar

Genjot Dekarbonisasi, Konferensi Teknologi Semen se-Asia Pasifik Digelar

Berita
Rangkap Jabatan, Raja Juli Ditunjuk Jokowi Jadi Plt Wakil Kepala Otorita IKN

Rangkap Jabatan, Raja Juli Ditunjuk Jokowi Jadi Plt Wakil Kepala Otorita IKN

Berita
Kisruh Tapera, Rumah Murah Bisa Dibangun di Tanah Telantar Milik Negara

Kisruh Tapera, Rumah Murah Bisa Dibangun di Tanah Telantar Milik Negara

Hunian
Temuan BPK: Dana Tapera Rp 567 Miliar Belum Kembali ke Peserta

Temuan BPK: Dana Tapera Rp 567 Miliar Belum Kembali ke Peserta

Berita
Tahun 2025, Tol Yogyakarta-Bawen Seksi Sleman-Banyurejo Siap Dilintasi

Tahun 2025, Tol Yogyakarta-Bawen Seksi Sleman-Banyurejo Siap Dilintasi

Berita
Gedung Pemerintahan di Jakarta Ditinggal Pejabat ke IKN, Bisakah Dijadikan Hunian Pekerja?

Gedung Pemerintahan di Jakarta Ditinggal Pejabat ke IKN, Bisakah Dijadikan Hunian Pekerja?

Berita
Ini Rumah yang Diperoleh Pekerja Saat Beli Pakai KPR Tapera?

Ini Rumah yang Diperoleh Pekerja Saat Beli Pakai KPR Tapera?

Hunian
Dumai Segera Jadi Kota Lengkap, Seluruh Bidang Tanahnya Terdaftar

Dumai Segera Jadi Kota Lengkap, Seluruh Bidang Tanahnya Terdaftar

Berita
Jangan Sembarangan Lewat Jalan Trotoar, Bisa Didenda Rp 500 Juta

Jangan Sembarangan Lewat Jalan Trotoar, Bisa Didenda Rp 500 Juta

Berita
Penataan Kawasan Pantai Plengkung Telan APBN Rp 9,4 Miliar

Penataan Kawasan Pantai Plengkung Telan APBN Rp 9,4 Miliar

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com