Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

ATR/BPN Tuntaskan Pengadaan Tanah di 27 Lokasi PSN

Berkaitan dengan itu, Kementerian ATR/BPN telah menyelesaikan proses pengadaan tanah pada 27 lokasi PSN yang ada di Indonesia.

"Saya ucapkan banyak terima kasih kepada seluruh pelaksana lapangan, baik pusat maupun tingkat daerah karena 27 PSN sudah selesai," ujar Menteri ATR/Kepala BPN Hadi Tjahjanto saat membuka kegiatan Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Direktorat Jenderal Pengadaan Tanah dan Pengembangan Pertanahan (PTPP) Tahun 2023, Selasa (08/08/2023).

Dia meyakini, dengan kerja keras jajarannya, akan banyak masyarakat yang tersenyum karena bisa menerima ganti rugi secara profesional dan proporsional.

"Hal ini akan terus dilaksanakan, rakyat merasa senang, pembangunan yang dilaksanakan oleh pemerintah juga bisa berjalan dengan baik," tandasnya.

"Apabila pengadaan tanah ini tidak selesai, maka proses pembangunan tentunya tidak bisa berjalan dengan baik," tukasnya.

Direktur Jenderal PTPP Kementerian ATR/BPN, Embun Sari mengatakan, Rakernis ini dihadiri oleh para pelaksana pengadaan tanah di daerah.

Para pelaksana tersebut bertugas memastikan tanah yang akan digunakan untuk PSN Super Prioritas telah clean and clear.

"Ini juga upaya kita memastikan pengadaan tanah itu selesai sesuai dengan yang diharapkan," tutup Embun Sari.

https://www.kompas.com/properti/read/2023/08/09/090658921/atr-bpn-tuntaskan-pengadaan-tanah-di-27-lokasi-psn

Terkini Lainnya

Jangan Buang 5 Hal Ini ke Saluran Pembuangan Wastafel

Jangan Buang 5 Hal Ini ke Saluran Pembuangan Wastafel

Tips
BP Tapera Tepis Laporan BPK Soal Belum Kembalikan Dana Peserta Rp 567,5 Miliar

BP Tapera Tepis Laporan BPK Soal Belum Kembalikan Dana Peserta Rp 567,5 Miliar

Berita
Tol Yogyakarta-Bawen Lintasi Cagar Budaya Selokan Mataram

Tol Yogyakarta-Bawen Lintasi Cagar Budaya Selokan Mataram

Berita
Hari Pertama Bekerja, Plt Kepala dan Waka OIKN Tinjau Bendungan Sepaku Semoi

Hari Pertama Bekerja, Plt Kepala dan Waka OIKN Tinjau Bendungan Sepaku Semoi

Berita
Persemaian Mentawir Diharapkan Bantu Restorasi Hutan Tropis di Kalimantan

Persemaian Mentawir Diharapkan Bantu Restorasi Hutan Tropis di Kalimantan

Berita
Mudik Natal dan Tahun Baru 2025 Bisa Lewat Tol Bocimi

Mudik Natal dan Tahun Baru 2025 Bisa Lewat Tol Bocimi

Berita
[POPULER PROPERTI] Ternyata, Gedung Pemerintahan di Jakarta yang Ditinggal di IKN Bisa Jadi Hunian Pekerja

[POPULER PROPERTI] Ternyata, Gedung Pemerintahan di Jakarta yang Ditinggal di IKN Bisa Jadi Hunian Pekerja

Berita
Sepanjang 2023, Modernland Raup Pendapatan Rp 1,15 Triliun

Sepanjang 2023, Modernland Raup Pendapatan Rp 1,15 Triliun

Berita
Dirut Sarana Jaya Resmi Dilantik sebagai Presiden EAROPH Indonesia

Dirut Sarana Jaya Resmi Dilantik sebagai Presiden EAROPH Indonesia

Berita
Navapark BSD City Raih Penghargaan Internasional Kategori Pembangunan Berkelanjutan

Navapark BSD City Raih Penghargaan Internasional Kategori Pembangunan Berkelanjutan

Berita
Jokowi Tetapkan KEK Tanjung Sauh di Batam, Incar Investasi Rp 199,6 Trilun

Jokowi Tetapkan KEK Tanjung Sauh di Batam, Incar Investasi Rp 199,6 Trilun

Berita
Genjot Dekarbonisasi, Konferensi Teknologi Semen se-Asia Pasifik Digelar

Genjot Dekarbonisasi, Konferensi Teknologi Semen se-Asia Pasifik Digelar

Berita
Rangkap Jabatan, Raja Juli Ditunjuk Jokowi Jadi Plt Wakil Kepala Otorita IKN

Rangkap Jabatan, Raja Juli Ditunjuk Jokowi Jadi Plt Wakil Kepala Otorita IKN

Berita
Kisruh Tapera, Rumah Murah Bisa Dibangun di Tanah Telantar Milik Negara

Kisruh Tapera, Rumah Murah Bisa Dibangun di Tanah Telantar Milik Negara

Hunian
Temuan BPK: Dana Tapera Rp 567 Miliar Belum Kembali ke Peserta

Temuan BPK: Dana Tapera Rp 567 Miliar Belum Kembali ke Peserta

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke