Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Selebgram dan Artis Tanah Air yang Jadi Korban Bully di Forum Online

Kompas.com - 06/09/2021, 13:15 WIB
Editor Linda Fitria

Parapuan.co - Belakangan, Rachel Vennya kembali menjadi bahan pembicaraan netizen Tanah Air.

Hal ini dipicu karena kasus bully yang ia alami di sebuah forum online di Internet.

Rachel melalui postingan Instagramnya membuka kisah lama yang ia alami sejak tahun 2018 dulu.

Baca Juga: 7 Tips Mix and Match dengan Baju Berlengan Puff ala Rachel Vennya

Dalam postingan yang ia bagikan di Instagram, Sabtu (4/9/2021), Rachel mengaku sempat menangis hingga ketakutan akibat bully yang ia dapat.

"Sedikit curhat, tentang ketakutanku tahun 2018 lampau, aku sampe archive foto-foto anakku, nangis tiap hari," tutur Rachel.

Hal itu dipicu karena diskusi di sebuah forum online menjadikan Rachel sebagai bahan gunjingan.

Bahkan dirinya sampai mengalami baby blues karena anaknya disebut dekil dalam forum tersebut.

Namun tak hanya Rachel, ternyata ada beberapa selebgram bahkan artis yang juga jadi korban.

1. Gita Savitri

YouTuber Gita Savitri tak luput dari hujatan netizen di forum online tersebut.

Gita yang awalnya tidak tahu akhirnya membuka forum tersebut dan mendapati dirinya ikut dibahas.

Hal ini karena Gita termasuk orang yang cukup vokal dalam beberapa hal, dan itu membuat netizen forum kesal.

"Cerita tentang gua, karena aku menjadi seseorang yang vokal, yang begini dan begitu, pasti jadi sasaran empuk buat orang-orang kayak gitu," jelasnya dalam postingan.

Baca Juga: Tak Minder Sama Sekali, Nana Mirdad Pede Pamer Wajah Berjerawat, Apa Tipsnya?

2. Dwi Handayani

Selebgram yang biasa disapa Uwik ini juga pernah menjadi korban forum online yang sama.

Dalam postingan Twitternya, ibu dua anak ini sempat stres dengan hujatan yang dilayangkan padanya.

Bahkan ia sampai tidak ingin hidup karena hujatan tersebut.

"Sampai akhirnya aku gakuat dan aku cerita kesedihan aku di video, yang berakhir aku gak post. Pas aku dengerin ulang aku ngomong apa, diakhir ternyata aku ada ngomong 'mending aku mati aja'," tulis Uwik di twitternya, Sabtu (4/9/2021).

3. Nana Mirdad

Selain selebgram, ada juga artis yang ikut menjadi korban gunjingan forum online, yakni Nana Mirdad.

Meski tidak secara spesifik menyudutkan Nana, namun forum itu diduga membahas keluarga Mirdad.

Bahkan Nana sampai mengunggah obrolan dalam forum itu ke Instagram miliknya.

Baca Juga: 5 Penyebab Miris Rekan Kerja Suka Lakukan Sikap Bully di Kantor

Nana geram karena keluarganya dituduh tukang selingkuh dan fitnah-fitnah lainnya.

"Hey kamu yang enggak kenal kenang ataupun keluarga kita sama sekali...apa yang tiba-tiba bikin kamu punya hak menghakimi dan menyebar gosip yang enggak benar ini?" tulis Nana Mirdad dikutip Minggu (5/9/2021).

(*)


Terkini Lainnya

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com