Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ternyata Ini Penyebab Perempuan Berhijab Sering Alami Rambut Rontok

Kompas.com - 04/09/2021, 19:30 WIB
Editor Citra Narada Putri

Parapuan.co - Umumnya, masalah yang biasa dialami oleh perempuan berhijab adalah sering mengalami rambut rontok.

Mengapa demikian? Menjawab pertanyaan itu, dermatologis ZAP, dr. Eyleny Meisyah Fitri, SpKK, memaparkan bahwa kebiasaan perempuan berhijab yang langsung mengenakan hijab setelah keramas adalah salah satu penyebabnya. 

"Kalau setelah keramas belum kering sudah pakai hijab, tentunya memicu kerusakan rambut. Terutama pada batang rambut," cerita dr. Eyleny dalam webinar ZAP bertajuk Laser Treatment Solusi Ampuh Mengatasi Rambut Pitak (31/8/2021).

Baca Juga: DIY Masker Alami untuk Atasi Rambut Rontok yang Bisa Dilakukan di Rumah

Dan ternyata, kebiasaan ini juga bisa menyebabkan ketombe atau dermatitis seboroic. 

Bukan tanpa sebab, area yang sudah lembap setelah keramas, akan semakin lembap ketika ditutup oleh kerudung. 

Rambut yang terlalu lembap karena kebiasaan tak baik tersebut juga akan memunculkan jamur seperti golongan malassezia, yang meningkatkan kemungkinan melakukan kolonisasi.

"Jadi lebih banyak kemungkinan penyakit yang bisa timbul, ketika dalam keadaan lembap kemudian ditutup dengan hijab," jelasnya lagi.  

"Untuk perempuan berhijab tentunya disarankan setelah keramas dikeringkan dulu," saran dr. Eylenny lagi.  

Dipaparkan oleh dr. Eyleny bahwa kita harus bisa membangun kebiasaan baik tersebut. 

"Selain itu, keramas dengan sampo yang mild detergent kemudian dibersihkan, jangan terlalu digosok-gosok," jelasnya.

Kemudian, jangan lupa untuk membilas sampai bersih dan dikeringkan.

"Usahakan tidak terlalu sering juga mengeringkan dengan hair dryer ataupun dengan alat catok atau alat-alat lainnya, karena tentunya akan merusak batang rambut. Rambutnya akan lebih mudah patah," paparnya lagi. 

Baca Juga: Rambut Rontok selama Kehamilan, Apakah Normal? Ini Penyebabnya

Bertepatan dengan Hari Solidaritas Hijab Internasional yang jatuh tiap tanggal 4 September, ada beberapa hal yang bisa Kawan Puan lakukan untuk meminimalisir rambut rontok saat berkerudung, seperti melansir dari Stylist:

1. Bahan Kain yang Ringan

Coba tukar syal polyester dengan jenis kain yang lebih ringan dan breathable.

Pasalnya, syal dengan material yang kasar dan tidak breathable akan bergesekkan dengan rambut yang bisa menyebabkan kerusakan.

Bahkan jika pori-pori kain terlalu rapat, membuat kuli kepala jadi teriritasi dan berminyak. 

Syal dengan bahan cotton, sifon dan sutra cenderung tidak menyebabkan gesekan yang bisa merusak rambut dan kulit kepala.  

2. Inner yang Breathable

Pemilihan kain yang ramah lingkungan juga termasuk pada inner hijab yang kamu pilih yah Kawan Puan. 

Penggunaan inner hijab yang tidak menyerap keringat, akan membuat keringat dan minyak rambut tak bisa terserap dengan baik sehingga membuat rambut menjadi lebih kusam dan rapuh.

Maka dari itulah penting untuk pengguna hijab memilih inner dengan bahan yang tipis agar lebih mudah menyerap keringat sehingga meminimalisir kemungkinan rambut menjadi rontok.

Baca Juga: Sambut Sale 9.9, Ini Rekomendasi Sampo Hijab untuk Atasi Rambut Rontok dan Ketombe

3. Jangan Mengikat Rambut Terlalu Kencang

Umumnya, para perempuan berhijab akan menyanggul atau menguncir kuda rambutnya.

Tanpa disadari, mengikat rambut dengan kencang setiap hari akan membuat rambut tertarik dari akarnya. 

Jika kamu mengikat rambut ke belakang setiap hari, jangan terlalu kencang karena dapat menyebabkan robekan dan gesekan.

Ikat rambut dengan longgar menggunakan ikat rambut sutra untuk mencegah kerusakan.(*)


Terkini Lainnya

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

Bisa Pakai Pulsa, Begini Cara Top Up Diamond Free di MiracleGaming.Store

PARAPUAN
Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

Punya Banyak Manfaat, Ini Dia Keuntungan Membeli Kursi Taman Besi

PARAPUAN
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

Trik Dapat Tiket Pesawat Murah dengan Promo di Traveloka

PARAPUAN
Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

Ini Alasan Iron Mascara yang Viral di TIkTok Disukai Banyak Orang

PARAPUAN
4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

4 Drakor Bertema Keluarga yang Cocok Ditonton, Ada The Good Bad Mother

PARAPUAN
Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com