Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Ada Diskon, ini 5 Brand Fashion Terkenal yang Resmi Naikkan Harga

Kompas.com - 07/08/2021, 12:05 WIB
Editor Aulia Firafiroh

Parapuan.co - Beberapa brand fashion terkenal di dunia mengumumkan resmi menaikkan harga barang dan memangkas diskon karena berkurangnya omzet penjualan di tahun 2020 serta mengimbangi biaya kenaikan bahan produksi barang.

Dilansir dari Index Harga Konsumen yang dikeluarkan oleh Departemen Tenaga Kerja yang ditayangkan oleh Business Insider, harga pakaian naik hingga 4,9 % di bulan Juni 2020 hingga saat ini.

Kenaikan harga tersebut merupakan kenaikan yang lumayan besar dibanding tahun-tahun sebelumnya akibat krisis supply chain seperti naiknya biaya produksi dan biaya pengangkutan barang.

Hal tersebut menjadi pertimbangan para pengusaha brand fashion ternama untuk membebankan biaya pada konsumen.

Baca juga: Brand Ternama di Balik Pakaian Olahraga Para Atlet Olimpiade Tokyo 2020

Tetapi saat yang sama, perusahaan brand fashion terkenal terus berusaha untuk mencari pekerja di pasar tenaga kerja yang ketat dan bersaing.

Bahkan mereka berani menaikkan upah dan menawarkan berbagai fasilitas untuk menarik bakat para pekerja.

Berdasarkan data yang dilansir dari Business Insider, berikut deretan brand fashion terkenal di dunia yang resmi menaikkan harga barang:

1) Michael Kors

John Idol yang merupakan CEO Capri, perusahaan ritel raksasa yang mengelola brand besar Michael Kors dan Jimmy Choo, mengatakan harga di Michael Kors sudah naik dan akan naik "cukup tinggi" di musim semi berikutnya.

Idol juga ingin menghindari diskon besar-besaran dengan taktik penjualan yang mengganggu merek di masa lalu.

"Saya tidak peduli jika pesaing kami melakukannya. Tidak masalah. Kami tidak memiliki inventaris untuk melakukannya. Jadi itu tidak akan terjadi," kata Idol.

Baca juga: 5 Brand Menstrual Cup Milik Lokal yang Ramah Lingkungan dan Anti Bocor

2) Louis Vuitton

Louis Vuitton juga telah menaikkan harga beberapa tas terlarisnya.

Dilansir dari South China Morning Post, harga tasnya naik hingga 25% tahun pada tahun 2020.

Pihak Louis Vuitton mengatakan bahwa kenaikkan harga dilakukan untuk menebus penjualan yang terlewat pada tahun 2020 dan memperkuat pandangan bahwa produk ini tidak mudah untuk dimiliki.

Hal itu juga salah satu taktik Louis Vuitton untuk menarik kembali para pelanggannya.

Baca juga: Penampilan Lady Gaga dengan Jas Bergaris ala Vintage Jadi Sorotan

3) Ralph Lauren

Beberapa tahun yang lalu sebelum adanya pandemi, Ralph Lauren kerap memberikan diskon besar-besaran bagi para pelangganannya.

Namun kini Ralph Lauren telah menaikkan harga dan menghilangkan diskon sejak tahun 2019.

Pada kuartal terakhir, Ralph Lauren resmi menaikkan harga barang hingga 17 %.

4) Crocs

Crocs merupakan salah satu brand fashion yang menjual alas kaki yang unik, lucu, dan nyaman dipakai apalagi saat bekerja dari rumah.

Selama pandemi, crocs diketahui mengalami peningkatan permintaan hingga mencapai rekor penjualan pada kuartal terakhir.

Crocs disebut akan menaikkan harga hingga 8%. Kenaikkan tersebut juga akan terjadi di tahun 2022.

Pihak CEO juga mengatakan akan berkomitmen menjaga nilai barang Crocs seiring dengan kenaikkan harga. 

"Satu hal yang sangat kami sadari adalah nilai konsumen yang diberikan merek tersebut," kata CEO Andrew Rees dikutip dari laman Investors pada bulan Juli 2021.

"Kami tidak pernah ingin berada di tempat di mana kami membuat konsumen menjauh karena produk kami terlalu mahal dalam pikiran mereka ... Kami sangat berhati-hati dengan harga sehingga kami tidak mendorong terlalu jauh," tambahnya.

Baca juga: 5 Tips Padu Padan Outfit untuk Bergaya Vintage ala Ariel Tatum

5) Chanel

Pihak Chanel akan resmi menaikkan harga koleksi tasnya yang berwarna hitam.

Kenaikkan harga tersebut dilakukan untuk mengimbangi produksi tas tangan yang terlewatkan di tahun 2020 karena adanya pandemi.

Menurut catatan dari analis Jefferies, harga tas tangan Chanel naik hingga 17% pada awal Juli. (*)


Terkini Lainnya

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

Intip Keseruan Berwisata di Kapal Pesiar dengan Rute Internasional

PARAPUAN
6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan,  Viral Bantu Turunkan Berat Badan

6 Manfaat Cuka Apel untuk Kesehatan, Viral Bantu Turunkan Berat Badan

PARAPUAN
Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

Tak Cuman Bantu Dokter, Yuk Ketahui Tugas dan Tanggung Jawab Profesi Perawat

PARAPUAN
Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

Mengenal Istilah Femisida yang Berhubungan Erat dengan Pembunuhan terhadap Perempuan

PARAPUAN
Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

Belajar dari Pembunuhan Miss Ecuador, Ini Bahaya Share Lokasi Real Time di Medsos

PARAPUAN
Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

Ajari Anak Bisnis Sejak Kecil, Ini 3 Usaha Kecil-kecilan yang Bisa Dicoba

PARAPUAN
Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

Kampoeng Djamoe Organik Martha Tilaar Group Terima 11 Spesies Tanaman Langka dari BRIN

PARAPUAN
4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

4 “Senjata” yang Perlu Dibawa Agar Perjalanan ke Kantor Aman dan Nyaman

PARAPUAN
Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

Nikmati Pemandang Indah, Ini 3 Rekomendasi Wisata Alam di Brasil

PARAPUAN
Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

Hadapi Polusi dan Radikal Bebas Selama Commuting, Ini Tipsnya

PARAPUAN
Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

Ini Mimpi Dr. Widiastuti Setyaningsih, Peneliti yang Ungkap Tabir Alam Lewat Teknologi Pangan

PARAPUAN
Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com