Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tes Pramusim MotoGP 2022 Rampung, Ratusan Marshall: Mandalika Bisa!

Kompas.com - 13/02/2022, 20:40 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

"Saya sangat senang karena bisa ikut berkontribusi dengan event internasional seperti tes pramusim MotoGP 2022," kata Raja kepada Kompas.com.

"Saya yakin Sirkuit Mandalika bisa menjadi sirkuit terbaik dan tercantik di dunia. Sirkuit Mandalika mungkin bisa mengalhakan Sirkuit Phillip Island (Australia) yang juga di pinggir pantai," tutur Raja menambahkan.

Baca juga: Hasil Tes Pramusim MotoGP Mandalika: Pol Tercepat Ungguli Quartararo, Marquez...

Raja dan ratusan marshal lainnya kemungkinan besar akan kembali mengawal Sirkuit Mandalika pada MotoGP Indonesia 2022 akhir Maret mendatang.

Hal itu diungkapkan oleh Eddy Horison selaku Wakil Pimpinan Perlombaan Event dan Koordinator Marshal Mandalika.

"Marshal Indonesia mendapatkan peniliaan yang baik dari Race Director, Mike Webb, dan Komite Keselamatan (Safety Officer)," kata Eddy kepada Kompas.com.

"Mereka menyatakan sumber daya marshal Indonesia ini sudah memenuhi standar untuk MotoGP. Dari segi kemampuan sumber daya, kita sudah memenuhi standar," ujar Eddy.

"Hanya kita masih sedikit kurang dari segi perlengkapan. Seperti penambahan vacuum blower untuk membersihkan trek atau menggunakan jenis tisu industri," ucap Eddy.

"Saat ini kami masih memakai tisu untuk menyerap minyak. Mungkin hanya perlengkapan yang harus kita perbaiki. Selebihnya, marshal Indonesia sudah bagus," ujar Eddy menambahkan.

"Saya akan mencoba merekomendasikan marshal sekarang untuk MotoGP Indonesia 2022," ucap Eddy.

MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika dijadwalkan berlangsung pada 18-20 Maret 2022 atau dua pekan setelah seri pembuka, GP Qatar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com