Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil FP4 MotoGP Aragon, Marc Marquez Jadi yang Tercepat

Kompas.com - 11/09/2021, 19:22 WIB
Farahdilla Puspa,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, menjadi yang tercepat pada FP4 MotoGP Aragon yang berlangsung di Sirkuit MotorLand Aragon, Sabtu (11/9/2021) malam WIB. 

Marc Marquez mencatatkan waktu lap terbaik 1 menit 48,116 detik. Dia mengungguli Enea Bastianini dan Francesco Bagnaia. 

Bastianini dan Bagnaia secara berurutan menempati posisi kedua serta ketiga.

Baca juga: Daftar Pebalap yang Sudah Lolos ke Q2 MotoGP Aragon 2021

Melengkapi posisi lima besar, ada Fabio Quartararo dan Jack Miller. 

Kelima nama di atas juga masuk dalam 10 besar hasil gabungan tiga latihan bebas sebelumnya (FP1-FP3) dan langsung melaju ke kualifikasi 2 (Q2). 

Adapun lima pebalap lain yang juga lolos ke Q2 adalah Aleix Espargaro, Joan Mir, Jorge Martin, Pol Espargaro, dan Takaaki Nakagami.

Sesuai regulasi MotoGP, hanya 10 pebalap dengan catatan waktu terbaik pada hasil gabungan FP1 hingga FP3 yang berhak masuk ke Q2. 

Baca juga: Saat Sengatan Lebah Tak Ganggu Performa Quartararo di MotoGP Aragon

Adapun 12 pebalap lainnya termasuk Valentino Rossi harus melewati Q1 terlebih dahulu. 

Hanya ada dua rider tercepat dari Q1 yang berhak bergabung dengan 10 pebalap lainnya di Q2 untuk memperebutkan pole position.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Liga Spanyol
Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Badminton
Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Liga Lain
Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Liga Indonesia
STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Liga Spanyol
Pelatih Persib Ungkap 'Masalah' Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Pelatih Persib Ungkap "Masalah" Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Liga Indonesia
Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Liga Indonesia
Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam 'Menembus Garis Batas'

Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam "Menembus Garis Batas"

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Badminton
Instruksi Wajib Persebaya bagi Pemain Terikat Kontrak Saat Libur Liga 1

Instruksi Wajib Persebaya bagi Pemain Terikat Kontrak Saat Libur Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com