Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Hal Menarik dari MotoGP Catalunya, Kenangan Indah Quartararo

Kompas.com - 27/09/2020, 21:45 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Rider Petronas Yamaha, Fabio Quartararo, memenangi MotoGP Catalunya pada Minggu (27/9/2020).

Fabio Quartararo kembali ke jalur kemenangan setelah mengatasi perlawanan dari Joan Mir dan Alex Rins.

Ini adalah kali ketiga Fabio Quartararo merasakan tangga pertama di podium setelah dua balapan pertama musim di Sirkuit Jerez.

Baca juga: Hasil MotoGP Catalunya - Quartararo Juara, Valentino Rossi Gagal Finis

Legenda MotoGP asal Italia, Valentino Rossi, tak dapat menyelesaikan balapan setelah mengalami crash pada lap ke-15,

Berikut adalah lima fakta menarik dari balapan di Sirkuit Barcelona-Catalunya tersebut:

1. Kenangan Indah Quartararo di Barcelona

Di Sirkuit Barcelona-Catalunya, Fabio Quartararo menorehkan kemenangan ketiga musim ini.

Pebalap asal Perancis itu memiliki kisah indah di lintasan sepanjang 4,6 kilometer tersebut.

Quartararo pertama menarik perhatian di sirkuit ini saat ia mencatatkan podium pertamanya di Kejuaraan Dunia MotoGP pada musim 2019.

Balapan tersebut lebih dikenang oleh kecelakaan besar yang disebabkan oleh Jorge Lorenzo.

Lorenzo membawa jatuh Andrea Dovizioso, Maverick Vinales, dan Valentino Rossi pada balapan yang berlangsung 6 Juni 2019 tersebut.

Alhasil, Quartararo memanfaaatkan dengan baik kesempatan yang terbuka dan melintasi garis finis di posisi kedua.

2. Double Podium Nan Langka bagi Suzuki

Suzuki menempatkan dua pebalap di podium untuk pertama kalinya dalam 20 tahun terakhir.

Joan Mir dan Alex Rins menyusul Quartararo di tempat kedua dan ketiga.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jangan Pernah Menangis Coach Shin Tae-yong

Jangan Pernah Menangis Coach Shin Tae-yong

Liga Indonesia
Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Motogp
Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Timnas Indonesia
Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Liga Lain
Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

Timnas Indonesia
HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com