Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sederet Artis yang Keluhkan Polusi Udara di Jakarta dan Sekitarnya

Kompas.com - 05/09/2023, 08:49 WIB
Revi C. Rantung,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

Host MasterChef Indonesia ini kemudian menyinggung pemerintah yang seharusnya segera mengambil langkah cepat untuk penanggulangan polusi ini.

Baca juga: Apakah Pengobatan Penyakit akibat Polusi Udara Ditanggung BPJS Kesehatan?

Polusi jakarta yg bertahun2 punya AQI rata2 diatas 170 dan berstatus "berbahaya utk kesehatan" tapi tetap tidak ada yg bahas/gerak. Di bbrp negara, capai AQI 150 itu sudah jadi headline berita dgn warning heboh jgn keluar rumah, tutup jendela, pakai masker & pasang purifier,” tulis Renatta lagi.

6. Addie MS

Komposer dan musisi Addie MS juga menyinggung kualitas udara di Jakarta.

Di Instagram-nya, Addie MS sempat mengunggah buruknya kualitas udara di beberapa tempat di Jakarta.

Polusi udara Jakara. Tgl 12 Juli pk.03.30 menjelang subuh. *sangat tidak sehat*,” tulis Addie MS.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh ADDIE MS (@addiems999)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com