Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

CGV Indonesia Hadirkan Konsep Private Box untuk Pengalaman Menonton Lebih Eksklusif

Kompas.com - 23/12/2022, 19:07 WIB
Firda Janati,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bioskop CGV Indonesia membawa konsep baru untuk kamu yang ingin menonton film favorit secara privat tanpa gangguan.

CGV Indonesia menghadirkan konsep Private Box agar penonton mendapatkan posisi ternyaman, sambil membahas film, sing along ataupun melakukan hal seru lainnya.

Prive Box beroperasi mulai 22 Desember 2022 di CGV Grand Indonesia, Jakarta Pusat.

Baca juga: Film BTS: Yet To Come in Cinemas Tayang di CGV pada Februari 2023

Penonton akan mendapatkan ruangan multifungsi dengan kapasitas hingga 4 (empat) orang dengan interior modern dan nuansa hangat.

The room is yours! Private Box dirancang multifungsi, tidak hanya bisa digunakan untuk menonton film.

Namun, ruangan tersebut juga dapat menjadi tempat yang tepat untuk meeting, memperingati hari spesial, quality time bersama keluarga dan teman, bekerja dan hal lainnya.

Baca juga: Konsep Baru CGV untuk Manjakan Penonton

Private Box dapat disesuaikan dengan keperluan, termasuk dalam hal pencahayaan, temperatur ruangan, hingga pengaturan window roller shade yang terhubung dengan layar STARIUM.

Semua itu bisa sesuai dengan keinginan melalui remote yang telah disediakan.

Lapar ditengah film bukan masalah karena kamu bisa memilih berbagai menu CGV favorit melalui QR code yang tersedia di dalam ruangan.

Berikut fasilitas lain yang tersedia di Private Box:

• Free Wifi

• Reclining leather Sofa

• Mini Living Room

• Blanket

• Slippers

Halaman Berikutnya
Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Cara Prilly Latuconsina Bagi Waktu Sebagai Produser dan Artis

Cara Prilly Latuconsina Bagi Waktu Sebagai Produser dan Artis

Seleb
Hari Ini, Ria Ricis dan Teuku Ryan Jalani Sidang Putusan Perceraian

Hari Ini, Ria Ricis dan Teuku Ryan Jalani Sidang Putusan Perceraian

Seleb
Cerita Karier Jajang C Noer di Dunia Film, dari Pencatat Adegan hingga Lifetime Achievement

Cerita Karier Jajang C Noer di Dunia Film, dari Pencatat Adegan hingga Lifetime Achievement

Seleb
Quinn Salman Ungkap Caranya Bagi Waktu antara Sekolah dan Karier

Quinn Salman Ungkap Caranya Bagi Waktu antara Sekolah dan Karier

Seleb
Hubungannya dengan JK Rowling Retak, Daniel Radcliffe: Itu Membuatku Sangat Sedih

Hubungannya dengan JK Rowling Retak, Daniel Radcliffe: Itu Membuatku Sangat Sedih

Seleb
Linkin Park Rencanakan Tur Konser 2025 dengan Vokalis Wanita Baru

Linkin Park Rencanakan Tur Konser 2025 dengan Vokalis Wanita Baru

Musik
Sinopsis Wild Card, Aksi Jason Statham Balas Dendam untuk Sahabatnya

Sinopsis Wild Card, Aksi Jason Statham Balas Dendam untuk Sahabatnya

Film
Sinopsis Terminator 3: Rise of the Machines, Kisah Robot Berjuang Menyelamatkan Dunia

Sinopsis Terminator 3: Rise of the Machines, Kisah Robot Berjuang Menyelamatkan Dunia

Film
Bryan Domani Ubah Penampilan Jadi Pria Lugu di Film Temurun

Bryan Domani Ubah Penampilan Jadi Pria Lugu di Film Temurun

Film
Cerita Bryan Domani Perdana Main di Film Horor Temurun

Cerita Bryan Domani Perdana Main di Film Horor Temurun

Film
Daniel Marcell Beberkan Sikap Perhatian IU dengan 12 Dancer Anak yang Mengiringinya di Konser

Daniel Marcell Beberkan Sikap Perhatian IU dengan 12 Dancer Anak yang Mengiringinya di Konser

K-Wave
Tiket Konsernya di Lima Kota Ludes Terjual, Sheila On 7 Ucapkan Terima Kasih ke Sheila Gank

Tiket Konsernya di Lima Kota Ludes Terjual, Sheila On 7 Ucapkan Terima Kasih ke Sheila Gank

Musik
Kamila Andini Kembali Angkat Topik Perempuan dalam Film Terbarunya

Kamila Andini Kembali Angkat Topik Perempuan dalam Film Terbarunya

Film
Tak Sampai 2 Jam, Tiket Konser Sheila On 7 di Bandung Sudah Sold Out

Tak Sampai 2 Jam, Tiket Konser Sheila On 7 di Bandung Sudah Sold Out

Musik
Setelah Gadis Kretek, Kamila Andini Siap Garap Four Seasons in Java

Setelah Gadis Kretek, Kamila Andini Siap Garap Four Seasons in Java

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com