Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Brian Luzenora Buat Juri Indonesia’s Got Talent Terpukau Nyanyikan Don’t Rain On My Parade ala Broadway

Kompas.com - 31/08/2022, 16:27 WIB
Cynthia Lova,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kontestan Indonesia’s Got Talent Brian Luzenora sukses membuat juri terpukau menyaksikan penampilannya menyanyikan lagu Barbra Streisand berjudul “Don’t Rain On My Parade.”

Menyanyikan lagu “Don’t Rain On My Parade” dengan tarikan khas ala theater broadway, Luze mampu membius para juri untuk tersenyum melihat penampilannya.

Luze tampil menyenangkan dengan kemeja colorful motif kotak-kotak, topi fedora, dan celana pendek putih.

Baca juga: Aksi Sulap Aaron Nathanael Buat Juri Indonesia’s Got Talent Tak Berhenti Tepuk Tangan

Selama Luze tampil, Rossa terus mengungkapkan kekagumannya.

“Wow wow,” kata Rossa melihat penampilan

Aksi panggung Luze ditutup dengan membuka payung karakter hewan menggemaskan berwarna oranye yang dari tadi ia genggam.

Setelah Luze tampil, Rossa langsung penasaran darimana anak usia 10 tahun itu belajar tentang musikal theater broadway. Rossa berpikir bahwa Luze pernah menonton theater broadway.

Baca juga: Paskibra dari Garut, Pasheman 90, Pukau Juri Indonesias Got Talent

Namun, ternyata Luze tak pernah menontonnya. Ia hanya belajar dari pelatihnya.

Hal itu lantas membuat para juri kagum. Salah satunya Ivan Gunawan.

“Dia belum pernah nonton secara langsung aja imajinasinya sudah sedahsyat ini. Biasanya anak itu bisa terbentuk karena ada sebuah imajinasi,” kata Ivan seperti ditayangkan di RCTI, Selasa (30/8/2022).

"Dia belum pernah melihat secara live tapi imajinasinya udah gokil banget," lanjut Ivan.

Baca juga: Cara Duduk Saat Jadi Juri Indonesias Got Talent 2022 Dikritik, Reza Arap: Emang Sejak Kapan Gua Sopan?

Rossa pun kembali mengungkapkan kekagumannya pada Luze.

“Tapi yang jelas buat aku kamu adalah seorang musisi yang umurnya masih 10 tahun tapi talentanya luar biasa," kata Rossa.

Sama seperti Rossa dan Ivan, Denny juga mengacungkan jempol atas penampilan Luze.

Terlebih penampilan Luze saat itu sangat enjoy, sehingga membuat nyaman orang yang menontonnya.

Baca juga: Reza Arap Ungkap Alasan Mau Jadi Juri Indonesias Got Talent 2022

Terakhir, Reza tak banyak komentar. Reza tetap berpegang pada pendapatnya saat audisi bahwa Luze adalah anak yang berbakat.

“Aku udah suka dari yang pertama, ini kamu level up juga dari energi dan segalanya. I love you from the first sight," tutur Reza.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Devano Danendra Ungkap Adegan Tersulit di Film Malam Pencabut Nyawa

Devano Danendra Ungkap Adegan Tersulit di Film Malam Pencabut Nyawa

Film
Kisah Pemilik Warung Sate RSPP Pak Muri yang Didatangi Ji Chang Wook

Kisah Pemilik Warung Sate RSPP Pak Muri yang Didatangi Ji Chang Wook

K-Wave
Deddy Corbuzier Jadi Produser Film Malam Pencabut Nyawa, Rahasiakan dari Anak hingga Siap Di-bully

Deddy Corbuzier Jadi Produser Film Malam Pencabut Nyawa, Rahasiakan dari Anak hingga Siap Di-bully

Film
Wanita yang Diduga Sosok Asli Martha di Serial Baby Reindeer Muncul, Bantah Tudingan Penguntit

Wanita yang Diduga Sosok Asli Martha di Serial Baby Reindeer Muncul, Bantah Tudingan Penguntit

Film
Jadi Produser Film Horor, Deddy Corbuzier Simpan Rahasia dari Azka Corbuzier

Jadi Produser Film Horor, Deddy Corbuzier Simpan Rahasia dari Azka Corbuzier

Seleb
Muhammad Adhiyat Ungkap Kesamaan Karakternya di Dunia Nyata dengan Karakter Dilan

Muhammad Adhiyat Ungkap Kesamaan Karakternya di Dunia Nyata dengan Karakter Dilan

Film
Jadi Produser Malam Pencabut Nyawa, Deddy Corbuzier: Kalau Film Ini 'Dibully' Kelewatan

Jadi Produser Malam Pencabut Nyawa, Deddy Corbuzier: Kalau Film Ini "Dibully" Kelewatan

Film
Ammar Zoni Kembali Ajukan Permohonan Rehabilitasi di Kasus Narkoba Ketiga Kalinya

Ammar Zoni Kembali Ajukan Permohonan Rehabilitasi di Kasus Narkoba Ketiga Kalinya

Seleb
Ferdy Ardiansyah, Anak Sule yang Debut Akting di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Ferdy Ardiansyah, Anak Sule yang Debut Akting di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Film Vina: Sebelum 7 Hari Capai 2 Juta Penonton, Anggy Umbara: Semoga Penuh Manfaat

Film Vina: Sebelum 7 Hari Capai 2 Juta Penonton, Anggy Umbara: Semoga Penuh Manfaat

Film
Deddy Corbuzier Debut Jadi Produser di Film Malam Pencabut Nyawa

Deddy Corbuzier Debut Jadi Produser di Film Malam Pencabut Nyawa

Film
Debut Akting di Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ashel Eks JKT48 Ketagihan Main Film

Debut Akting di Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ashel Eks JKT48 Ketagihan Main Film

Film
Jaga Privasi dan Kenyamanan Ji Chang Wook, Penjual Sate Tak Minta Foto Bareng dan Tanda Tangan

Jaga Privasi dan Kenyamanan Ji Chang Wook, Penjual Sate Tak Minta Foto Bareng dan Tanda Tangan

K-Wave
Sidharta Tata Ungkap Alasan Pilih Ratu Felisha sebagai Monster di Film Malam Pencabut Nyawa

Sidharta Tata Ungkap Alasan Pilih Ratu Felisha sebagai Monster di Film Malam Pencabut Nyawa

Film
Jenguk Epy Kusnandar, Karina Ranau Bungkam

Jenguk Epy Kusnandar, Karina Ranau Bungkam

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com