JAKARTA, KOMPAS.com - Pada 2011, grup musik asal Jakarta, ADA Band, meluncurkan sebuah lagu bertajuk "Menjadi Yang Terakhir".
Band yang dibentuk pada 1996 ini menjadikan lagu tersebut sebagai trek kesepuluh dalam album studio kesepuluh mereka, Empati.
Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Kekasihmu yang Lain - ADA Band
Simak lirik dan chord lagu "Menjadi Yang Terakhir" dari ADA Band berikut ini.
Intro : C Bb F C Bb F C
C G Bb F
berawal dari inginku bisa lebih mengenalmu
C G Bb F
kucari dan terus kucari semua tentang dirimu
C G Bb F
hingga akhirnya akupun terjebak ke dalam pesonamu
C G
sumpah mati ku tak mampu menahan
Bb F C
mencoba-coba tawarkan niatku
[Reff1]
C G Am F C G
apa kau mau menjadi yang terakhir di hidupku
Am F C G Am F C
dan tak akan tergantikan selamanya
C G Bb F
tak pernah aku sadari akan begini jadinya
C G Bb F
terperosok ku smakin jauh terlalu aku mendalam
C G Bb F
tolong...tolong..tolonglah aku terimalah cintaku
C G
mungkin ini sangat memalukan
Bb F C
kumemohon balasan cinta darimu
[Reff2]
C G Am F C G
apa kau mau menjadi yang terakhir di hidupku
Am F C
dan tak akan tergantikan selamanya
C G Am F C
yang ku mau kepastian darimu
C G Am F C
ku kan menunggu sampai saatnya cinta membuka hatimu
[Bridge]
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanKunjungi kanal-kanal Sonora.id
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.