Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dirly Dave Naikkan Berat Badan demi Film KNK: Santa Claus dari Jakarta

Kompas.com - 09/12/2021, 12:14 WIB
Ady Prawira Riandi,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penyanyi Dirly Dave diminta menaikkan berat badannya untuk tampil di film KNK: Santa Claus dari Jakarta.

Berat badan Dirly Dave bahkan hampir mencapai 100 kilogram demi film tersebut.

"Waktu itu naikin berat badan hampir 100 kg ya. 98 kalau nggak salah. Aji mumpung sih biar makan banyak kan," kata Dirly, saat ditemui di Jakarta Selatan, Rabu (8/12/2021).

Meski harus menaikkan berat badannya, Dirly merasa senang karena diberikan kepercayaan berakting pertama kali di film tersebut.

Baca juga: Debut di Film KNK: Santa Claus dari Jakarta, Dirly Ketagihan Berakting

Film ini dijadikan pengalaman pertama bagi jebolan ajang Indonesia Idol itu untuk mengasah kemampuannya beradu peran.

"Aku senang banget karena ini film pertamaku. Dan aku diberikan kesempatan untuk bisa berakting, bisa mengasah akting di sini, dan juga bisa ketemu dengan banyak pemain-pemain hebat yang ada di sini," kata Dirly.

Dalam film ini, Dirly Dave beradu akting dengan Aurelie Moeremans, Deven Christiandi Putra, dan Anneth Delliecia Nasution.

Selain itu, juga bakal ada Shinta Naomi eks JKT48, Yurike Prastika, Temon, Melki Bajaj, Bayu Skak, Unang Bagito, Rizky Hanggono, dan mendiang Rony Dozer.

KNK: Santa Claus dari Jakarta akan tayang di MAXStream mulai 10 Desember 2021.

Baca juga: Anak Diasuh Celine Evangelista, Dirly Idol Blak-blakan soal Nafkah

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Film
Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

K-Wave
Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Film
Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Film
Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Seleb
Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Film
Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Musik
Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Musik
Keseruan Konser Alan Walker, Dibuka Putri Ariani hingga Aksi Murid SMA Al-Azhar Medan

Keseruan Konser Alan Walker, Dibuka Putri Ariani hingga Aksi Murid SMA Al-Azhar Medan

Musik
Penghargaan untuk Iko Uwais dan Dukungan Audy Item

Penghargaan untuk Iko Uwais dan Dukungan Audy Item

Seleb
Alan Walker Tepati Janji Ajak Tri Adinata dan Siswa-siswi SMA Al-Azhar Medan ke Panggung Walker World

Alan Walker Tepati Janji Ajak Tri Adinata dan Siswa-siswi SMA Al-Azhar Medan ke Panggung Walker World

Musik
Alan Walker Duet dengan Putri Ariani di Walker World Jakarta

Alan Walker Duet dengan Putri Ariani di Walker World Jakarta

Musik
Alan Walker Manjakan Penonton dengan Konsep Visual Memukau di Walker World Jakarta

Alan Walker Manjakan Penonton dengan Konsep Visual Memukau di Walker World Jakarta

Musik
Putri Ariani Buka Konser Alan Walker di Jakarta

Putri Ariani Buka Konser Alan Walker di Jakarta

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com