Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pernah Ikut Tokyo Game Show, Cosplayer Larissa Rochefort Suka Gambar Anime sejak Kecil

Kompas.com - 10/08/2021, 14:18 WIB
Firda Janati,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Cosplayer Larissa Rochefort pernah menjadi perwakilan Indonesia dalam ajang Tokyo Game Show pada 2019.

Menceritakan awal mula tertarik ikut cosplay, Larissa mengatakan dia awalnya gemar menggambar anime sejak usia belia.

"Awalnya itu cosplay karena iseng, dulu suka gambar manga, aku memang artist yang suka gambar ilustrasi manga, komik Jepang dari aku TK," kata Larissa Rochefort saat konferensi pers virtual, Selasa (10/8/2021).

Baca juga: Cosplayer Kameaam Bakal Tampilkan Kostum Karakter Game Mobile Legends di Animeland Festival 2021

Setelahnya, ia mencoba untuk terus mengasah kemampuan menggambarnya.

Hingga suatu ketika, Larissa terpikirkan untuk menjadi salah satu dari karakter yang dia gambar.

"Suatu ketika aku coba cosplay satu jadi maskot di Anime Festival Asia 2012, pertama kalinya AFA, di sana aku di-notice," ujarnya.

Dari mengikuti ajang cosplay se-Asia pada 2012 itu, Larissa kembali ditarik untuk menampilkan kembali karakter anime Jepang.

Baca juga: Kami Mencari Tahu Mengapa Cosplayer Menyukai Kostum Karakter, Ini Jawabannya...

"Aku kan jadi rajin, kuliah sempat vakum cosplay karena masa-masa sibuk, hectic habis, untuk sampai ke Jepang sendiri waktu itu very unexpected karena dipilih bukan berdasarkan voting," ujarnya.

Bukan lewat pemilihan juri, Larissa dipilih langsung oleh coorporate dari Jepang saat menghadiri acara cosplay di Blok M, Jakarta Selatan.

"Sebenarnya dengan memperbanyak portofolio sih menurut aku, photoshoot, make sure kualitas kostum kalian, wig, semuanya baik, pasti bakal dilihat untuk standar internasional," paparnya.

Baca juga: Cosplayer Profesional Leon Chiro Dapat Banyak Inspirasi Saat ke Bali

Larissa menjadi salah satu cosplayer yang bakal memeriahkan acara Animeland Festival 2021.

Dalam acara tersebut, Larissa mengaku masih bingung milih karakter apa yang akan dia tampilkan.

"Jadi siapa ya, aku kadang bingung juga loh soalnya aku kebanyakan karakter dari games, tapi anime juga ada," ujar Larissa.

"Aku mungkin bakal tanya dulu kali ya ke orang-orang maunya jadi apa, probably dari games," tambahnya.

Baca juga: Cosplayer dari Indonesia Tampil di Ajang Megacon Orlando 2017

Sebagai informasi, Animeland Festival merupakan acara yang berfokus ada anime, J-pop, cosplay, bazar dan E-sport yang dipersembahkan khusus untuk penggemar budaya Jepang di Indonesia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

K-Wave
Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Seleb
Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Musik
Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

K-Wave
Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

K-Wave
Berangkat Haji, Citra Kirana Menangis Tinggalkan Anak

Berangkat Haji, Citra Kirana Menangis Tinggalkan Anak

Seleb
Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

BrandzView
TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

K-Wave
Citra Kirana dan Rezky Aditya Menunggu 2 Tahun untuk Bisa Berangkat Haji

Citra Kirana dan Rezky Aditya Menunggu 2 Tahun untuk Bisa Berangkat Haji

Seleb
Lai Guanlin Umumkan Pensiun dari Dunia Hiburan

Lai Guanlin Umumkan Pensiun dari Dunia Hiburan

K-Wave
Dibikin 'Kesal', Josh Groban Ajak Duet Penonton Konser David Foster yang Sempat Nyanyi 'You Raise Me Up'

Dibikin "Kesal", Josh Groban Ajak Duet Penonton Konser David Foster yang Sempat Nyanyi "You Raise Me Up"

Musik
Tawaran Pekerjaan Berkurang, Atalarik Syach Ungkap Pernah Punya Utang Rp 1 Miliar

Tawaran Pekerjaan Berkurang, Atalarik Syach Ungkap Pernah Punya Utang Rp 1 Miliar

Seleb
Squid Game Season 2 dan 3 Dikabarkan Telah Selesai Syuting, Bakal Dirilis dengan Waktu Berdekatan

Squid Game Season 2 dan 3 Dikabarkan Telah Selesai Syuting, Bakal Dirilis dengan Waktu Berdekatan

K-Wave
Rundown dan Prediksi Setlist Konser B.I HYPE UP 2024 di Jakarta

Rundown dan Prediksi Setlist Konser B.I HYPE UP 2024 di Jakarta

K-Wave
Hari Pertama Tayang, Film Ipar Adalah Maut Raih 153.557 Penonton

Hari Pertama Tayang, Film Ipar Adalah Maut Raih 153.557 Penonton

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com