Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klasik dan Populer, Ini 5 Film Bertema Kerajaan Inggris

Kompas.com - 12/03/2021, 09:12 WIB
Verelladevanka Adryamarthanino ,
Biru Cahya Imanda

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Tidak hanya di kehidupan nyata, kisah Kerajaan Inggris juga seru untuk diikuti lewat adaptasi film.

Melalui film bertema Kerajaan Inggris, Anda dapat mengetahui gambaran besar kehidupan yang dijalani oleh para kaum bangsawan.

Tidak ketinggalan sentuhan nilai sejarah yang menarik dipelajari dalam setiap film.

Memiliki alur cerita yang berbeda serta unik, tidak sedikit produser film yang penasaran dan akhirnya tertarik mengangkat kisah kehidupan di balik tembok istana tersebut.

Baca juga: Sinopsis Kid 90, Melihat Kehidupan Bintang Cilik, Tayang di Hulu

Bagi Anda yang penasaran seperti apa kehidupan Raja dan Ratu Inggris serta kaum bangsawan lainnya, berikut lima rekomendasi film yang dapat Anda saksikan. 

1. The Duchess (2008) 

Film Kerajaan Inggris bertajuk The Duchess ini digarap berdasarkan sosok nyata seorang aristokrat era abad ke-18, Duchess of Devonshier. 

Dalam film ini, sosok tersebut diperankan oleh Keira Knightley.

Duchess of Devonshier adalah seorang gadis kerajaan yang harus terjebak dalam pernikahan tidak ideal.

Baca juga: Sinopsis Jallikattu, Wakil India di Piala Oscar 2021, Tayang di KlikFilm

Bernama asli Georgiana Spencer, ia dipersunting oleh William Cavendish (Ralph Fiennes), The Duke of Devonshire.

Menikah ketika masih berusia 17 tahun rupanya membuat Georgiana harus menghadapi kehidupan pernikahan yang cukup pelik.

Apalagi saat ia tahu bahwa William menikahinya bukan karena cinta, melainkan hanya ingin mendapatkan keturunan seorang putra darinya agar bisa menjadi pewaris tahtanya. 

Diulas dalam film berdurasi 110 menit, kisah dalam film ini akan memusatkan cerita pada kedua pemeran utama tersebut. 

Baca juga: Sinopsis Reply 1988 Episode 3, Saat Duk-Sun Jatuh Hati

2. Elizabeth: The Golden Age (2007) 

Sesuai judulnya, film ini adalah sekuel dari Elizabeth yang telah lebih dulu tayang pada 1998 silam. 

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kang Daniel Umumkan Penutupan KONNECT Entertainment

Kang Daniel Umumkan Penutupan KONNECT Entertainment

K-Wave
Minta Maaf Tindakannya Buat Sekuriti Dipecat, Robby Purba Siap Berikan Bantuan

Minta Maaf Tindakannya Buat Sekuriti Dipecat, Robby Purba Siap Berikan Bantuan

Seleb
Cerita Oki Rengga Pernah Tinggal Bareng Lolox dan Mulai Redam Emosi Setelah Menikah

Cerita Oki Rengga Pernah Tinggal Bareng Lolox dan Mulai Redam Emosi Setelah Menikah

Seleb
Film Dilan 1983: Wo Ai Ni Dapat Pujian Bey Machmudin hingga Adhiyat Manggung Bareng The Panasdalam Bank

Film Dilan 1983: Wo Ai Ni Dapat Pujian Bey Machmudin hingga Adhiyat Manggung Bareng The Panasdalam Bank

Film
Taylor Swift Hentikan Konser di Edinburgh untuk Bantu Seorang Penggemar

Taylor Swift Hentikan Konser di Edinburgh untuk Bantu Seorang Penggemar

Seleb
3 Momen Seru Fancon (G)I-DLE di Indonesia

3 Momen Seru Fancon (G)I-DLE di Indonesia

K-Wave
(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

K-Wave
Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Film
Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Seleb
Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Film
Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan 'Kue Ape' dan 'Enak' dalam Fancon

Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan "Kue Ape" dan "Enak" dalam Fancon

K-Wave
Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Seleb
Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Film
Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com