Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arie Kriting Tanya soal Kondisi Ekonomi Indonesia kepada Sri Mulyani

Kompas.com - 25/09/2020, 18:47 WIB
Melvina Tionardus,
Dian Maharani

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Komedian Arie Kriting berpartisipasi sebagai panelis dalam acara ROSI di Kompas TV.

Arie Kriting menyampaikan pertanyaannya seputar kondisi ekonomi Indonesia di masa pandemi Covid-19 ini kepada Menteri Keuangan Sri Mulyani.

"Ibu Sri Mulyani, sekarang ini kan kondisi pandemi seperti ini pastilah memukul juga perekonomian kita dan bisanya kalau lagi kondisi begini mungkin penyakit-penyakit ekonomi kita itu malah jadi semakin terlihat. Kelemahan ekonomi kita itu sebenarnya di sektor apa?" kata Arie Kriting, dikutip dari kanal YouTube Kompas TV, Jumat (25/9/2020).

Baca juga: Ketika Arie Kriting Bercita-cita seperti BJ Habibie

"Kemudian saya berpikir kayaknya kita ini kan negaranya terlalu luas dari Sabang sampai Merauke dan bentuknya juga kepulauan apakah memang sistem keuangan yang ada sekarang itu sudah ideal atau sebenarnya kita harus bisa menyesuaikan dengan daerah-daerah yang lain," imbuhnya.

Setelahnya, Arie Kriting berseloroh  ia dan anak-anak dari timur Indonesia punya kemampuan menjadi penagih bagi sejumlah pihak yang masih punya utang dengan Indonesia.

Pertanyaan Arie Kriting kemudian dijawab Sri Mulyani.

"Pertama, dengan Covid-19 ini banyak masalah ekonomi terekspos, memang betul Ari. Itu yang sebetulnya selama ini kami komunikasikan," jelas Sri Mulyani.

Baca juga: Tompi Pertanyakan Alasan Penunjukan Menko Luhut Tangani Covid-19

Sri Mulyani menyebutnya debagai efek domino, berawal dari masalah kesehatan menjadi masalah sosial, ekonomi, dan keuangan.

Terlebih sekarang semakin meluas di masyarakat yang hilang pekerjaan.

Maka itu, Sri Mulyani mengatakan pemerintah memperluas penyebaran bantuan sosial.

Sementara untuk masalah tagih utang, Sri Mulyani mengatakan biasanya lewat kementerian Keuangan karena ada lembaga untuk penagihan.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Marshel Widianto Diusung Jadi Calon Wakil Wali Kota Tangsel, Tretan Muslim: Saya Yakin Itu Prank

Marshel Widianto Diusung Jadi Calon Wakil Wali Kota Tangsel, Tretan Muslim: Saya Yakin Itu Prank

Seleb
Tretan Muslim Ungkap Kesulitan Jadi Dubber Pertama Kali di Si Juki The Movie: Harta Pulau Monyet

Tretan Muslim Ungkap Kesulitan Jadi Dubber Pertama Kali di Si Juki The Movie: Harta Pulau Monyet

Film
Laleilmanino Rilis 'Djakarta' Kolaborasi dengan Diskoria dan Cecil Yang

Laleilmanino Rilis "Djakarta" Kolaborasi dengan Diskoria dan Cecil Yang

Musik
Polisi Sebut Keluarga Virgoun Belum Ajukan Rehabilitasi

Polisi Sebut Keluarga Virgoun Belum Ajukan Rehabilitasi

Seleb
Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Alami Gerd hingga Gatal-gatal

Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Alami Gerd hingga Gatal-gatal

Seleb
Filmnya Turun Layar, Raisa: Maklum Film Dokumenter Musik

Filmnya Turun Layar, Raisa: Maklum Film Dokumenter Musik

Film
Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Konsumsi Obat 90 Hari Tanpa Henti

Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Konsumsi Obat 90 Hari Tanpa Henti

Seleb
Akui Jalan ke Bangkok Bersama Anji, Juliette Angela: Kami Urus Persiapan untuk Singel Terbaru

Akui Jalan ke Bangkok Bersama Anji, Juliette Angela: Kami Urus Persiapan untuk Singel Terbaru

Seleb
Polisi Sebut Virgoun Sempat Syok Saat Ditangkap atas Kasus Narkoba

Polisi Sebut Virgoun Sempat Syok Saat Ditangkap atas Kasus Narkoba

Seleb
Rundown Acara PODFEST 2024, Ada Agak Laen hingga Podkesmas

Rundown Acara PODFEST 2024, Ada Agak Laen hingga Podkesmas

Hits
Film MARNI: The Story of Wewe Gombel Tayang 27 Juni 2024

Film MARNI: The Story of Wewe Gombel Tayang 27 Juni 2024

Film
Polisi Telah Kantongi Identitas Pemasok Narkoba untuk Virgoun dan PA

Polisi Telah Kantongi Identitas Pemasok Narkoba untuk Virgoun dan PA

Seleb
Status Virgoun Masih sebagai Terperiksa atas Kasus Narkoba

Status Virgoun Masih sebagai Terperiksa atas Kasus Narkoba

Seleb
Diizinkan Rizky Billar Lanjut Kuliah, Lesti Kejora Bersyukur Sudah Sidang Seminar Proposal

Diizinkan Rizky Billar Lanjut Kuliah, Lesti Kejora Bersyukur Sudah Sidang Seminar Proposal

Seleb
Jadi Pelatih Judo di Film My Annoying Brother, Caitlin Halderman Lakukan Riset 1 Bulan

Jadi Pelatih Judo di Film My Annoying Brother, Caitlin Halderman Lakukan Riset 1 Bulan

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com