Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinopsis Film Gods of Egypt, Kisah Dewa-dewa Mesir Kuno Berebut Takhta

Kompas.com - 23/05/2020, 12:27 WIB
Revi C. Rantung,
Kistyarini

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Film Gods of Egypt menjadi suguhan yang menarik untuk disaksikan bersama keluarga di tengah pandemi corona atau Covid-19.

Film ini telah dirilis perdana di Amerika Serikat  pada Februari 2016 lalu.

Film yang karya rumah produksi Summit Entertainment ini diarahkan oleh sutradara Alex Proyas.

Baca juga: Sinopsis The Great Wall, Pertempuran Melawan Monster

 

Sederet aktor kenamaan juga membintangi film tersebut, mereka adalah Brenton Thwaites, Nikolaj Coster-Waldau, Gerard Butler dan masih banyak lagi.

Gods of Egypt menceritakan tentang kisah para dewa-dewa di Mesir kuno. Saat itu, para dewa-dewa tersebut memperebutkan takhta.

Kisahnya diawal dengan Osiris (Bryan Brown) yang memimpin Mesir dengan penuh damai dan kebijaksanaan.

Baca juga: Sinopsis Film Bikers Boyz, Aksi Menegangkan Balapan Geng Motor

Namun dia memiliki saudara yang serakah dan kejam, Set (Gerard Butler). Dia membunuh Orisis menjelang penobatan Horus (Nikolaj Coster-Waldau) putranya sebagai raja.

Kekacauan pun terjadi. Set bertarung melawan Horus. Putra makhota itu kalah dan kehilangan matanya. Dia pun diasingkan.

Set akhirnya mengambil alih takhta dan memimpin Mesir dengan segala kekejamannya.

Baca juga: Sinopsis Mystic Pop-up Bar, Drama Korea Terbaru yang Tayang di Netflix

 

Hingga pada akhirnya timbul niat Horus untuk menyelamatkan Mesir dari jeratan Set.

Film ini bisa disaksikan malam nanti di Trans TV, Sabtu (23/5/2020) pada pukul 19.30 WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com