Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Fakta Artis TikTok Reemar Martin Di-bully Netizen Indonesia, Berawal dari Cemburu

Kompas.com - 30/04/2020, 09:15 WIB
Firda Janati,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Reemar Martin, remaja asal Filipina yang terkenal dengan video TikTok-nya, mendadak menjadi perbincangan di media sosial, seperti Twitter, Instagram, dan Facebook.

Menjadi buah bibir hampir di semua platform media sosial, Reemar Martin dikabarkan menjadi korban bully warganet Indonesia.

Baca juga: Kim Samuel Kejutkan Fans Indonesia Lewat TikTok Mamah Muda

Apa yang sebenarnya terjadi sampai gadis berusia 21 tahun ini di-bully netizen di Tanah Air?

Berikut rangkuman Kompas.com:

1. Berawal dari cemburu

Gadis remaja asal Filipina ini terkenal dengan konten videonya di TikTok.

Baca juga: Anak Anjasmara, Arka Asmara, Pamer Kemiripan dengan Sang Ayah di TikTok

Semua berawal dari komentar pedas yang dialamatkan netizen asal Indonesia lantaran iri dan cemburu pada paras Reemar Martin yang memesona.

Tak sedikit netizen Indonesia yang mencibir Reemar di media sosial karena banyak kaum adam Tanah Air yang jatuh hati padanya.

Aksi ujaran kebencian dilontarkan oleh kebanyakan kaum hawa yang tak terima pasangannya mengidolakan Reemar Martin.

Baca juga: Satu Kali Unggah Video TikTok, BTS Disebut Hasilkan 51.000 Dollar AS

Oleh karena hal itu, Reemar Martin diserang dengan aksi report dan komentar bernada bully di akun media sosial miliknya.

2. Diserang penggemar BTS

Setelah mendapat ujaran kebencian oleh warganet Indonesia, Reemar Martin lalu harus berurusan dengan penggemar boyband asal Korea Selatan Bangtan Boys alias BTS.

Ujaran kebencian tersebut memanas saat penggemar Reemar mengira pelaku bullying adalah penggemar BTS atau ARMY Indonesia.

Baca juga: Aksi Kocak Suami Inul, Adam Suseno, Jadi Bayi Besar Ngempeng di TikTok

Berdasarkan penelurusan Kompas.com, kisruh semakin menjadi setelah sebuah akun memprovokasi perempuan-perempuan lain penggemar BTS untuk melaporkan akun media sosial Reemar.

3. Klarifikasi Reemar Martin

Penggemar Reemar Martin yang tak terima idolanya di-bully oleh ARMY akhirnya menyerang balik dengan melakukan aksi report pada akun BTS.

Tak mau masalah semakin besar dan memanas, Reemar Martin akhirnya membuat klarifikasi dan meminta para penggemarnya untuk berhenti menyerang BTS.

Baca juga: Kronologi Awal Reemar Martin, Artis TikTok Asal Filipina, Di-bully Netizen Indonesia

"Untuk semua penggemar saya berhenti menyerang BTS. Saya tidak tahu bagaimana ini bisa terjadi tetapi saya minta maaf," tulis Reemar di akun Twitternya, dikutip Kompas.com pada Rabu (29/4/2020).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jadi Produser Film Horor, Deddy Corbuzier Simpan Rahasia dari Azka Corbuzier

Jadi Produser Film Horor, Deddy Corbuzier Simpan Rahasia dari Azka Corbuzier

Seleb
Muhammad Adhiyat Ungkap Kesamaan Karakternya di Dunia Nyata dengan Karakter Dilan

Muhammad Adhiyat Ungkap Kesamaan Karakternya di Dunia Nyata dengan Karakter Dilan

Film
Jadi Produser Malam Pencabut Nyawa, Deddy Corbuzier: Kalau Film Ini 'Dibully' Kelewatan

Jadi Produser Malam Pencabut Nyawa, Deddy Corbuzier: Kalau Film Ini "Dibully" Kelewatan

Film
Ammar Zoni Kembali Ajukan Permohonan Rehabilitasi di Kasus Narkoba Ketiga Kalinya

Ammar Zoni Kembali Ajukan Permohonan Rehabilitasi di Kasus Narkoba Ketiga Kalinya

Seleb
Ferdy Ardiansyah, Anak Sule yang Debut Akting di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Ferdy Ardiansyah, Anak Sule yang Debut Akting di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Film Vina: Sebelum 7 Hari Capai 2 Juta Penonton, Anggy Umbara: Semoga Penuh Manfaat

Film Vina: Sebelum 7 Hari Capai 2 Juta Penonton, Anggy Umbara: Semoga Penuh Manfaat

Film
Deddy Corbuzier Debut Jadi Produser di Film Malam Pencabut Nyawa

Deddy Corbuzier Debut Jadi Produser di Film Malam Pencabut Nyawa

Film
Debut Akting di Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ashel Eks JKT48 Ketagihan Main Film

Debut Akting di Dilan 1983: Wo Ai Ni, Ashel Eks JKT48 Ketagihan Main Film

Film
Jaga Privasi dan Kenyamanan Ji Chang Wook, Penjual Sate Tak Minta Foto Bareng dan Tanda Tangan

Jaga Privasi dan Kenyamanan Ji Chang Wook, Penjual Sate Tak Minta Foto Bareng dan Tanda Tangan

K-Wave
Sidharta Tata Ungkap Alasan Pilih Ratu Felisha sebagai Monster di Film Malam Pencabut Nyawa

Sidharta Tata Ungkap Alasan Pilih Ratu Felisha sebagai Monster di Film Malam Pencabut Nyawa

Film
Jenguk Epy Kusnandar, Karina Ranau Bungkam

Jenguk Epy Kusnandar, Karina Ranau Bungkam

Seleb
All-4-One Gelar Konser di Jakarta, Gaet Christian Bautista Jadi Openic Act

All-4-One Gelar Konser di Jakarta, Gaet Christian Bautista Jadi Openic Act

Musik
Bakal Tanggung Biaya Lahiran Mpok Alpa, Raffi Ahmad: Terserah Rumah Sakitnya Mau di Mana, yang Penting Sehat

Bakal Tanggung Biaya Lahiran Mpok Alpa, Raffi Ahmad: Terserah Rumah Sakitnya Mau di Mana, yang Penting Sehat

Seleb
Ada Adzam dan Bintang di Pernikahan Rizky Febian, Sikap Putri Delina Banjir Pujian

Ada Adzam dan Bintang di Pernikahan Rizky Febian, Sikap Putri Delina Banjir Pujian

Seleb
Lirik Lagu No Shade At Pitti, Lagu Baru dari The Chainsmokers

Lirik Lagu No Shade At Pitti, Lagu Baru dari The Chainsmokers

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com