Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

9 Pemenang Boys Planet Akan Debut dalam ZEROBASEONE

Star Master Hwang Minhyun mengumumkan bahwa sembilan peserta yang menang akan debut dalam boy group bernama ZEROBASEONE, juga disingkat menjadi ZB1.

Sembilan peserta terakhir dipilih melalui kombinasi suara penggemar dari minggu lalu dan selama pertunjukan langsung.

Suara dari pertunjukan langsung bernilai dua kali lipat untuk skor akhir.

Berikut nama sembilan pemenang tersebut beserta agensi asalnya.

  1. Zhang Hao (Yuehua Entertainment)
  2. Sung Han Bin (STUDIO GL1DE)
  3. Seok Matthew (MNH Entertainment)
  4. Ricky (Yuehua Entertainment)
  5. Park Gun Wook (Jellyfish Entertainment)
  6. Kim Tae Rae (WAKEONE)
  7. Kim Gyu Vin (Yuehua Entertainment)
  8. Kim Ji Woong (Individual Trainee)
  9. Han Yu Jin (Yuehua Entertainment)

ZEROBASEONE akan berpromosi bersama sebagai grup selama dua tahun enam bulan.

Boys Planet merupakan versi laki-laki dari ajang survival di stasiun televisi Mnet, Girls Planet 999 tahun 2021 yang memunculkan girl group Kep1er.

Boys Planet dimulai dengan 98 peserta trainee.

Setelah menyaring menjadi 18 peserta trainee mereka bersaing di final untuk debut sebagai anggota boy grup global.

https://www.kompas.com/hype/read/2023/04/21/135106766/9-pemenang-boys-planet-akan-debut-dalam-zerobaseone

Terkini Lainnya

Kang Daniel Umumkan Penutupan KONNECT Entertainment

Kang Daniel Umumkan Penutupan KONNECT Entertainment

K-Wave
Minta Maaf Tindakannya Buat Sekuriti Dipecat, Robby Purba Siap Berikan Bantuan

Minta Maaf Tindakannya Buat Sekuriti Dipecat, Robby Purba Siap Berikan Bantuan

Seleb
Cerita Oki Rengga Pernah Tinggal Bareng Lolox dan Mulai Redam Emosi Setelah Menikah

Cerita Oki Rengga Pernah Tinggal Bareng Lolox dan Mulai Redam Emosi Setelah Menikah

Seleb
Film Dilan 1983: Wo Ai Ni Dapat Pujian Bey Machmudin hingga Adhiyat Manggung Bareng The Panasdalam Bank

Film Dilan 1983: Wo Ai Ni Dapat Pujian Bey Machmudin hingga Adhiyat Manggung Bareng The Panasdalam Bank

Film
Taylor Swift Hentikan Konser di Edinburgh untuk Bantu Seorang Penggemar

Taylor Swift Hentikan Konser di Edinburgh untuk Bantu Seorang Penggemar

Seleb
3 Momen Seru Fancon (G)I-DLE di Indonesia

3 Momen Seru Fancon (G)I-DLE di Indonesia

K-Wave
(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

K-Wave
Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Film
Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Seleb
Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Film
Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan 'Kue Ape' dan 'Enak' dalam Fancon

Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan "Kue Ape" dan "Enak" dalam Fancon

K-Wave
Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Seleb
Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Film
Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke