Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sinopsis The Aviator, Kisah Howard Hughes dan Dunia Penerbangan

JAKARTA, KOMPAS.com - The Aviator adalah film yang rilis pada tahun 2004 silam.

Film ini merupakan garapan dari sutradara Martin Scorsese.

Film ini dibintangi oleh Leonardo DiCaprio, Cate Blanchett, dan Kate Beckinsale. 

The Aviator menceritakan tentang seorang pengusaha, pembuat film, dan pilot bernama Howard Hughes.

Howard sukses membuat film bertema perang dengan judul Hell's Angels. 

Tidak hanya piawai dalam membuat film, Howard juga berhasil membuat pesawat tercepat di dunia saat itu. 

Meskipun terlihat sukses, ternyata Howard memiliki penyakit OCD yang sering mengganggunya. 

Hingga suatu hari rumahnya digeladah oleh FBI karena dugaan penggelapan uang pemerintah untuk membuat pesawat. 

Kejadian tersebut membuat Howard trauma dan mengurung diri selama tiga bulan. 

Bagaimanakah kelanjutan kisahnya?

Saksikan The Aviator yang bisa ditonton melalui Catchplay+.

https://www.kompas.com/hype/read/2022/08/15/131500166/sinopsis-the-aviator-kisah-howard-hughes-dan-dunia-penerbangan

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke