Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Putuskan Buka Hati, Jessica Iskandar Merasa El Barack Perlu Sosok Ayah

Sempat trauma karena kegagalan hubungan dengan Ludwig Frans Willbald, ayah biologis El Barack, Jessica Iskandar akhirnya memberanikan diri membuka hati demi sang putra.

"Cuma tiga tahun menjadi ibu sekaligus ayah, tetap pasti ada sosok yang kurang. Apalagi anak ini kan anak laki," ujar Jessica Iskandar dikutip dari vlog Melaney Ricardo, Jumat (17/7/2020).

Jessica menyadari hal-hal kecil yang tidak bisa diisinya. Seperti ke toilet, El Barack harus ikut dengannya di toilet wanita.

Selain itu, Jessica memerhatikan El Barack tumbuh menjadi anak pemalu dan kurang sisi maskulin.

"Aku merasa enggak bisa gini terus, kalaupun aku trauma, mau memaksakan diri sendiri saja, buat aku pribadi bisa. Tapi kalau buat keutuhan seorang anak, kayaknya ada yang kurang, ada yang hilang," kata Jessica menjelaskan.

Akhirnya, Jessica Iskandar berusaha bangkit, mulai membenahi diri, belajar untuk memaafkan dirinya dan juga memaafkan perilaku Ludwig yang sudah meninggalkannya.

"Sebelum aku move on, itu aku harus ikhlas memaafkan. Aku harus punya rasa cinta yang tulus, itu datang kembali dulu sebelum aku memutuskan untuk jatuh cinta sama orang lain atau membuka diri bersama orang lain lagi, ujar Jessica.


Kemudian, Jessica Iskandar mulai melakukan diet karena saat itu tubuhnya membesar setelah melahirkan.

Selain itu, artis yang akrab disapa Jedar ini juga melakukan hal-hal yang disuka, karena dengan belajar mencintai diri sendiri, dia baru bisa mencintai orang lain.

"Gue enggak mungkin mencintai orang lain, sebelum mencintai diri sendiri dulu," kata Jessica Iskandar.

https://www.kompas.com/hype/read/2020/07/17/125129766/putuskan-buka-hati-jessica-iskandar-merasa-el-barack-perlu-sosok-ayah

Terkini Lainnya

Cerita Billie Eilish Pernah Di-ghosting Pria yang Dikenalnya Bertahun-tahun

Cerita Billie Eilish Pernah Di-ghosting Pria yang Dikenalnya Bertahun-tahun

Seleb
Lakukan Perawatan Tubuh yang Berlemak, Irish Bella: Upaya 'Comeback' Syuting

Lakukan Perawatan Tubuh yang Berlemak, Irish Bella: Upaya "Comeback" Syuting

Seleb
Aktor Nick Pasqual Ditahan Setelah Diduga Tikam Pacarnya

Aktor Nick Pasqual Ditahan Setelah Diduga Tikam Pacarnya

Seleb
Ajak Suami Perawatan Wajah, Inul Daratista: Takutnya Kalau Saya Cantik Sendiri, Mas Adam Enggak Pede

Ajak Suami Perawatan Wajah, Inul Daratista: Takutnya Kalau Saya Cantik Sendiri, Mas Adam Enggak Pede

Seleb
Davina Karamoy Cerita Pengalaman Pertama Jalani Adegan Dewasa di Film Ipar Adalah Maut

Davina Karamoy Cerita Pengalaman Pertama Jalani Adegan Dewasa di Film Ipar Adalah Maut

Film
Ikut Inul Perawatan Kencangkan Wajah, Adam Suseno: Memelihara yang Sudah Diberi

Ikut Inul Perawatan Kencangkan Wajah, Adam Suseno: Memelihara yang Sudah Diberi

Seleb
Perankan Rani di Ipar Adalah Maut, Davina Karamoy Siap Dibenci Netizen

Perankan Rani di Ipar Adalah Maut, Davina Karamoy Siap Dibenci Netizen

Film
Bukan Didepak, Kevin Aprilio Bongkar Fakta di Balik Keluarnya Dery dari Vierra Setelah 14 Tahun

Bukan Didepak, Kevin Aprilio Bongkar Fakta di Balik Keluarnya Dery dari Vierra Setelah 14 Tahun

Musik
Amah How to Make Millions Before Grandma Dies ke Indonesia, Berfoto di Monas

Amah How to Make Millions Before Grandma Dies ke Indonesia, Berfoto di Monas

Seleb
Curhat ke Tora Sudiro soal Perpisahan, Desta: Gue Enggak Pernah Hadapi dengan Kesedihan, Paling Nangis Aja

Curhat ke Tora Sudiro soal Perpisahan, Desta: Gue Enggak Pernah Hadapi dengan Kesedihan, Paling Nangis Aja

Seleb
Pam Pam Shaggydog Meninggal Dunia dalam Usia 32 Tahun

Pam Pam Shaggydog Meninggal Dunia dalam Usia 32 Tahun

Musik
Amy Poehler Ungkap Cara Jaga Mood Positif di Film Inside Out 2

Amy Poehler Ungkap Cara Jaga Mood Positif di Film Inside Out 2

Film
Banyak Mertua Tak Akur dengan Menantu, Dewi Yull: Kebanyakan Mertua Merasa Anaknya Diambil

Banyak Mertua Tak Akur dengan Menantu, Dewi Yull: Kebanyakan Mertua Merasa Anaknya Diambil

Seleb
Lirik dan Chord Lagu Spinning Out - The Charlatans

Lirik dan Chord Lagu Spinning Out - The Charlatans

Musik
Foto Natasha Rizky Tetap Dipajang meski Sudah Setahun Berpisah, Desta: Gue Enggak Bisa Ngilanginnya

Foto Natasha Rizky Tetap Dipajang meski Sudah Setahun Berpisah, Desta: Gue Enggak Bisa Ngilanginnya

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke