Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tompi: Sering Kali Anak Milenial Terjebak Musik Amerika

Hal tersebut disampaikan Tompi saat melakukan Konser 7 Ruang yang disiarkan langsung website Loket.com, Sabtu (9/5/2020).

"Sering anak-anak milenial sekarang terjebak dengan musik seperti (gaya) Amerika," kata Tompi seperti dikutip Kompas.com, Sabtu.

Tompi tak menampik hal yang dilakukan tersebut tidak salah, melainkan bisa menjadi referensi.

Tompi berujar, alangkah lebih baik tidak melupakan lagu-lagu daerah Indonesia.

"Itu bagus buat referensi, tapi jangan lupakan juga, kita punya khasanah musik yang cukup kaya," ucap Tompi.

Menurut Tompi, tidak sedikit penyanyi bintang di Eropa dan Amerika yang kerap kali memasukkan elemen khas Asia ke dalam musiknya.

Hal tersebut bisa menjadi cerminan masyarakat Indonesia untuk membawa lagu-lagu daerah ke luar negeri.

"Yang harus diyakini adalah suatu hal yang berbeda itu gampang diingat. Kalau kerjain musik RnB, susah buat bersaing di sana, tapi coba bawain jaipong pasti orang luar akan berpikir, 'wah apa nih'," kata Tompi.

Di sisi lain, Tompi menyebut salah satu lagu daerah yang menjadi favoritnya, yakni Angin Mamiri yang berasal dari Makassar, Sulawesi Selatan.

"Nah, kalau salah satu favorit lagu daerah gua adalah Angin Mamiri," kata Tompi.

https://www.kompas.com/hype/read/2020/05/09/220648566/tompi-sering-kali-anak-milenial-terjebak-musik-amerika

Terkini Lainnya

Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Film
Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Musik
Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film
Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Seleb
Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

K-Wave
Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Seleb
Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

K-Wave
Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

K-Wave
Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

K-Wave
Beri Ucapan Selamat untuk Rizky Febian dan Mahalini, Marion Jola: Bucin For The Win

Beri Ucapan Selamat untuk Rizky Febian dan Mahalini, Marion Jola: Bucin For The Win

Seleb
Epy Kusnandar Ditangkap Kasus Narkoba, Istri: Maki-makilah Kami Sesuka Hati Kalian Sampai Puas

Epy Kusnandar Ditangkap Kasus Narkoba, Istri: Maki-makilah Kami Sesuka Hati Kalian Sampai Puas

Seleb
Cerita di Balik Cincin Pernikahan Mahalini dan Rizky Febian

Cerita di Balik Cincin Pernikahan Mahalini dan Rizky Febian

Seleb
Natasha Rizky Akui Banyak tolak Tawaran Main Film dan Sinetron

Natasha Rizky Akui Banyak tolak Tawaran Main Film dan Sinetron

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke