Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Trik Membuat Plafon Kamar Tidur Terlihat Lebih Tinggi

Kompas.com - 08/03/2022, 11:41 WIB
Nabilla Ramadhian,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

 

Namun, kamu tidak perlu memasang wallpaper di seluruh ruangan. Kamu hanya perlu memasangnya di satu sisi saja selama mereka dapat menarik perhatianmu, seperti area sandaran tempat tidur.

Baca juga: 6 Ide Mendekorasi Plafon Ruangan agar Terlihat Menarik

3. Gunakan meja lampu tinggi

Ilustrasi wallpaper di kamar tidur. SHUTTERSTOCK/PHOTOGRAPHEE.EU Ilustrasi wallpaper di kamar tidur.

Design Ambassador di Arteriors London yakni Laura Hadad mengatakan, salah satu trik paling umum untuk membuat ruangan terlihat lebih besar adalah dengan memanfaatkan ruang vertikal.

Adapun hal ini dilakukan guna menciptakan ilusi ketinggian, dalam hal ini plafon kamar tidur yang rendah.

“Di kamar tidur, pilih lampu meja samping tempat tidur untuk membingkai tempat tidur. Ini tidak hanya akan menarik perhatian pada ketinggian meja, juga akan menekankan vertikal di dalam ruangan,” tutur Hadad.

Jika skema kamar tidurmu gelap, pilih lampu berwarna putih dengan dasar yang terang atau metalik agar semakin terlihat menonjol.

Baca juga: 8 Langkah Menghilangkan Noda pada Plafon Rumah

4. Taruh tirai berukuran panjang

Tirai berukuran panjang memiliki fungsi yang sama dengan wallpaper garis vertikal dan lampu tinggi. Namun, pilih tirai bercorak atau yang warna-warni untuk menawarkan kontras yang lembut dengan dinding.

5. Fokuskan perhatian pada area bawah

Cara lainnya, tarik fokus orang-orang pada area bawah kamar tidur berplafon rendah. Kamu dapat gunakan seprai atau tempat duduk berpola yang diletakkan dekat dinding polos.

Baca juga: Ingin Mengecat Plafon Sama dengan Warna Dinding? Perhatikan 6 Hal Ini

Dengan demikian, mata akan tertuju pada pola-pola ini dan memungkinkan bagian atas ruangan yang polos terasa lebih luas.

“Memakai pola pada karpet di bawah garis mata dapat membuat plafon terasa lebih tinggi, tanpa mengurangi dampak warna dan karakter dalam sebuah ruangna,” ucap desainer interior Penny Morrison.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

Decor
Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Housing
Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Pets & Garden
6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com