Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Alasan dan Manfaat Merapikan Tempat Tidur Setiap Hari

Kompas.com - 06/01/2022, 14:02 WIB
Nabilla Ramadhian,
Esra Dopita Maret

Tim Redaksi

Sumber The Spruce

JAKARTA, KOMPAS.com – Merapikan tempat tidur menjadi salah satu kegiatan yang sering dilewatkan orang-orang pada pagi hari.

Alasannya, tidak punya waktu, sudah terlambang bangun, hingga kasur akan berantakan lagi saat ditiduri pada malam hari.

Baca juga: Cara Memilih Kasur yang Tepat, Pertimbangkan Tipenya

Padahal, kebiasaan merapikan tempat tidur memberikan banyak manfaat sekaligus menunjukkan banyak hal tentang kepribadian seseorang.

Mereka yang rajin merapikan tempat tidur adalah orang yang biasa terbangun pada pagi hari. Sementara mereka yang tidak suka merapikan tempat tidur menunjukkan bahwa suka tidur pada larut malam.

Nah, melansir dari The Spruce, Kamis (6/1/2022), berikut lima alasan dan manfaat merapikan tempat tidur setiap hari. 

Baca juga: Ketahui, Ini 4 Tanda Perlu Mengganti Kasur Setiap 8 Tahun Sekali

Memulai hari dengan baik

Posisi cermin di kamar tidur sangat penting untuk diperhatikan, Peletakan cermin yang salah dapat mengganggu kualitas tidur seseorang.SHUTTERSTOCK/DARIUSZ JARZABEK Posisi cermin di kamar tidur sangat penting untuk diperhatikan, Peletakan cermin yang salah dapat mengganggu kualitas tidur seseorang.

Merapikan tempat tidur dapat mengatur suasana hati Anda sepanjang hari. Tidak hanya itu, menurut Laksamana Angkatan Laut Amerika Serikat (AS) dan Komandan US, William McRaven, merapikan tempat tidur artinya kamu telah menyelesaikan tugas pertama pada hari itu. 

“(Menyelesaikan tugas pertama pada hari itu) akan memberimu sedikit rasa bangga dan mendorong untuk melakukan tugas lainnya,” jelas McRaven yang kini sudah pensiun dalam pidato pembukaan di University of Texas, Austin, pada 2014.

Pada akhirnya, imbuh dia, tugas yang telah selesai pada pagi hari akan berubah menjadi banyak tugas yang telah diselesaikan sepanjang hari.

“Merapikan tempat tidur juga memperkuat fakta bahwa hal-hal kecil dalam hidup itu penting,” tegas McRaven. 

Baca juga: Tips Memilih Headboard yang Tepat untuk Tempat Tidur

Menjaga kamar tidur tetap bersih

Ilustrasi tempat tidur. UNSPLASH/NATHAN OAKLEY Ilustrasi tempat tidur.

Tempat tidur yang berantakan dapat membuat kamar tidur turut tidak teratur. Sebaliknya, jika tempat tidur terlihat rapi, kamar tidur akan terlihat lebih teratur.

Untuk memudahkan kegiatan membereskan tempat tidur, letakkan wadah penyimpanan di samping kasur sebagai tempat menaruh bantal-bantal kecil pada malam hari.

Pada pagi hari, ketika sedang merapikan tempat tidur, kamu bisa dengan mudah mengambil bantal-bantal kecil untuk kembali mendekorasi kasur. 

Baca juga: Feng Shui Sarankan Penggunaan Headboard Tempat Tidur, Mengapa?

Membuat lebih produktif

Ilustrasi kamar tidurUnsplash/Spacejoy Ilustrasi kamar tidur

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Manfaat Cuka untuk Kebun dan Tanaman

5 Manfaat Cuka untuk Kebun dan Tanaman

Pets & Garden
Cara Mencuci Keset Kamar Mandi dengan Mesin Cuci

Cara Mencuci Keset Kamar Mandi dengan Mesin Cuci

Do it your self
4 Kesalahan yang Sering Dilakukan dengan Laundry Pods

4 Kesalahan yang Sering Dilakukan dengan Laundry Pods

Housing
7 Permukaan dan Barang yang Tidak Boleh Dibersihkan dengan Pemutih

7 Permukaan dan Barang yang Tidak Boleh Dibersihkan dengan Pemutih

Housing
6 Tanaman Feng Shui yang Dapat Menghadirkan Kekayaan di Rumah

6 Tanaman Feng Shui yang Dapat Menghadirkan Kekayaan di Rumah

Pets & Garden
6 Penyebab Laba-Laba Muncul di Rumah dan Cara Mencegahnya

6 Penyebab Laba-Laba Muncul di Rumah dan Cara Mencegahnya

Housing
Memasang TV di Kamar Tidur, Boleh atau Tidak?

Memasang TV di Kamar Tidur, Boleh atau Tidak?

Home Appliances
Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas dan Freezer agar Tahan Lama

Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas dan Freezer agar Tahan Lama

Home Appliances
10 Cara Menurunkan Kelembapan di Rumah

10 Cara Menurunkan Kelembapan di Rumah

Housing
Cara Mencuci Sepatu dengan Mesin Cuci

Cara Mencuci Sepatu dengan Mesin Cuci

Do it your self
8 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Laci Oven

8 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Laci Oven

Home Appliances
Cara Membersihkan Cincin Karet Mesin Cuci

Cara Membersihkan Cincin Karet Mesin Cuci

Home Appliances
6 Cara Meningkatkan Tampilan Lemari Dapur dengan Biaya Minim

6 Cara Meningkatkan Tampilan Lemari Dapur dengan Biaya Minim

Decor
7 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Kamar Mandi

7 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Kamar Mandi

Pets & Garden
5 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Oven Pemanggang Roti

5 Makanan yang Tidak Boleh Dimasak di Oven Pemanggang Roti

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com