Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

3 Cara Meredam Kebisingan di Kamar Tidur dengan Tirai

Kebisingan tersebut dapat berasal dari berbagai sumber, seperti lalu lintas kendaraan, suara tetangga, suara televisi, dan suara hewan peliharaan.  

Salah satu cara mengatasi suara-suara mengganggu tersebut adalah menggunakan tirai atau gorden yang dapat meredam suara. 

Tirai tak hanya mempercantik ruangan dan memberikan privasi, tetapi juga meredam kebisingan jika tepat menggunakannya.

Namun, masih banyak pemilik rumah yang merasa sudah menggunakan tirai dengan benar, tetapi masih mendengar kebisingan dari luar.

Karena itu, dilansir dari Homes and Gardens, Kamis (9/11/2023), berikut cara meredam kebisingan di kamar tidur dengan tirai.  

Bahan-bahan ini akan menyerap kebisingan dari luar kamar tidur. Tirai tersebut dapat menambahkan sentuhan elegan, tetapi juga berfungsi sebagai meredam suara dengan efisien.

Namun, hindari tirai dengan gram per square meter (GSM) yang sangat tinggi dan ini biasanya akan membantu mencegah kebisingan.

GSM adalah satuan ukuran yang digunakan untuk mengukur berat kain tirai. Kain seperti beludru, wol, dan linen tebal bisa berukuran antara 300-500 gram ke atas.

Untuk memaksimalkan efektivitas penggunaan tirai dengan kain tebal dan berat, Anda dapat memasang panel akustik di dinding dan plafon.

Selain itu, gunakan bantalan telinga atau earplug untuk mendapatkan kedap suara yang lebih maksimal. 

Pasang tirai sesuai dengan presisi

Selanjutnya, cara meredam kebisingan di kamar tidur dengan tirai adalah memasangnya  sesuai dengan presisi.

Apa pun jenis tirai yang digunakan, tampilan yang bagus memerlukan teknik pemasangan tepat untuk menjaga kamar tidur tetap hangat.

Pastikan penempatannya pas di bingkai jendela karena celah dapat membiarkan suara masuk, seperti angin. 

Jika sangat ingin mengatasi masalah kebisingan di kamar tidur, lakukan pengukuran tirai dengan sangat spesifik. Lakukan pengukuran yang lebih besar dari ukuran yang Anda duga sebelumnya.

Secara umum, semakin luas cakupannya, semakin baik. Memasang tirai di plafon atau memasangnya dari sudut ke sudut dan dari lantai ke plafon dapat meredam kebisingan serta cahaya sebanyak mungkin.

Hal ini juga cocok  dilakukan di kamar tidur yang memiliki suhu rendah atau terasa dingin. 

Untuk hasil terbaik dalam mengurangi kebisingan di kamar tidur, Anda perlu mempertimbangkan menggandakan pemasangan lapisan tirai.

Menggabungkan tirai dengan tirai lainnya tidak hanya menambah kedalaman dan tekstur, tetapi juga menggandakan kemampuan pengurangan suara.

Dua lapisan tirai akan menghasilkan pengurangan kebisingan yang efisien dan memberikan kesan unik pada jendela kamar tidur.

Namun, penting menggunakan tirai yang terbuat dari bahan berbeda. Misalnya, gunakan tirai katun yang akan menyerap suara lebih baik, disatu padukan dengan tirai polyester.

Selain itu, gunakan tirai yang memiliki berat berbeda dan pasang dengan benar agar dapat menutupi seluruh jendela serta celah dengan rapat. 

https://www.kompas.com/homey/read/2023/11/09/172500976/3-cara-meredam-kebisingan-di-kamar-tidur-dengan-tirai

Terkini Lainnya

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

Pets & Garden
Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Home Appliances
6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

Pets & Garden
Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Do it your self
Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Do it your self
5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

Housing
7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

Decor
6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

Do it your self
6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

Decor
3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

Home Appliances
Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Do it your self
Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Pets & Garden
5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke