Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

7 Tanaman Hias yang Dapat Mencegah Jamur di Kamar Mandi

Chris Bonnett dari GardeningExpress.co.uk mengatakan kelembapan berlebih di rumah bisa menyebabkan jamur. Kamar mandi memiliki risiko lebih tinggi terhadap kelembapan. 

Untungnya, menggunakan tanaman dapat membantu mencegah jamur serta mengontrol kelembapan di kamar mandi. 

Dilansir dari House Beautiful, Minggu (16/4/2023), berikut tanaman hias yang dapat menyerap kelembapan dan mencegah jamur di kamar mandi.

Chris mengingatkan untuk menjauhkan tanaman ini dari hewan peliharaan karena daunnya yang beracun. 

Peace lily

Peace lily adalah tanaman hias yang dapat mencegah pertumbuhan jamur. Tanaman ini dapat mudah menyerap spora jamur di kamar mandi.

Namun, perlu menjauhkan tanaman dari hewan peliharaan karena daunnya yang berbahaya jika tertelan.

Palem

Chirs mengatakan, palem adalah pilihan tepat untuk membantu mengendalikan kelembapan dan mencegah jamur dengan menyerap kelembapan melalui daun-daunnya.

"Varietas yang perlu dipertimbangkan, termasuk areca palm, bamboo palm, the lady palm, dwarf date palm, dan reed palm," katanya. 

Lidah mertua

Snake plant atau lidah mertua adalah tanaman yang kuat, mudah beradaptasi dan dapat menyerap kelembapan dari udara. Snake plant sangat efisien di ruangan yang hangat dan basah seperti kamar mandi. 

Anggrek

Anggrek sarat dengan manfaat. Tidak hanya sebagai tanaman hias yang indah, mereka juga membantu meningkatkan kualitas udara dan mengurangi kelembapan di sekitar Anda.

Spider plant

Tanaman lain yang dapat menyerap kelembapan adalah spider plant. "Ini adalah tanaman dalam ruangan yang populer dan sangat bagus untuk menghilangkan polutan berbahaya di dalam rumah," kata Chris.

https://www.kompas.com/homey/read/2023/04/16/204500776/7-tanaman-hias-yang-dapat-mencegah-jamur-di-kamar-mandi

Terkini Lainnya

5 Kesalahan Menyiram Taman di Musim Kemarau

5 Kesalahan Menyiram Taman di Musim Kemarau

Pets & Garden
7 Warna Cat Terbaik untuk Rumah Bergaya Farmhouse

7 Warna Cat Terbaik untuk Rumah Bergaya Farmhouse

Decor
Cara Memasang Kipas Angin di Langit-langit Rumah

Cara Memasang Kipas Angin di Langit-langit Rumah

Home Appliances
4 Ide Dekorasi Dinding dengan Warna Beige

4 Ide Dekorasi Dinding dengan Warna Beige

Decor
5 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur dengan Minim Cahaya Matahari dan Air

5 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur dengan Minim Cahaya Matahari dan Air

Pets & Garden
6 Cara Menjaga Rumah dari Bahaya Kebakaran

6 Cara Menjaga Rumah dari Bahaya Kebakaran

Housing
4 Cara Merawat Ikan Mas Koki

4 Cara Merawat Ikan Mas Koki

Pets & Garden
Cara Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Bahan Alami

Cara Membersihkan Peralatan Stainless Steel dengan Bahan Alami

Do it your self
5 Hal yang Boleh Dilakukan Penyewa Rumah

5 Hal yang Boleh Dilakukan Penyewa Rumah

Housing
5 Suara yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Apa Saja?

5 Suara yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Apa Saja?

Housing
8 Tanaman Hias dengan Perawatan Minum untuk Kamar Tidur

8 Tanaman Hias dengan Perawatan Minum untuk Kamar Tidur

Pets & Garden
4 Hewan Peliharaan yang Memiliki Harga Fantastis

4 Hewan Peliharaan yang Memiliki Harga Fantastis

Pets & Garden
Cara Membersihkan Bagian Dalam dan Luar Pintu Oven Kaca

Cara Membersihkan Bagian Dalam dan Luar Pintu Oven Kaca

Home Appliances
5 Hal yang Dapat Menarik Nyamuk Muncul di Halaman Rumah

5 Hal yang Dapat Menarik Nyamuk Muncul di Halaman Rumah

Pets & Garden
10 Perilaku Manusia yang Tidak Disukai Kucing

10 Perilaku Manusia yang Tidak Disukai Kucing

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke