Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Putri CEO Berusia 6 Tahun Beri Nilai Satu Bintang Ke Etihad Airways, Ini Respons Hangat Maskapai

Dalam ulasan tersebut, sang putri memberikan penilaian satu bintang dari sepuluh untuk maskapai tersebut, menyebut beberapa kekurangan yang dialaminya selama penerbangan.

Menurut penuturan Ross-Smith, putrinya merasa kecewa karena teman sekolahnya tidak ikut serta dalam penerbangan tersebut.

Dia juga mengeluhkan tentang kualitas makanan yang kurang enak karena kurangnya cokelat, ketiadaan layanan handuk panas untuk anak-anak, dan kurangnya perbedaan antara paket anak-anak di kelas bisnis dan ekonomi.

Bahkan, dia menyebutkan bahwa video entertainment tidak dimulai sampai pesawat lepas landas dan tidak ada piyama yang disediakan.

Dilansir dari NDTV, ketika ditanya apakah dia akan merekomendasikan Etihad kepada teman dan keluarga, sang putri memberi nilai satu dari sepuluh.

Alasan utamanya adalah karena kru Emirates memberinya coklat sedangkan Etihad tidak.

Etihad Airways merespons ulasan ini dengan penuh keceriaan, menyebut putri Ross-Smith sebagai hal yang imut.

Maskapai berharap dapat memperoleh ulasan lima bintang di masa mendatang dengan memberikan pengalaman yang lebih memuaskan.

Sejak postingan ini dibagikan, reaksi dari pengguna media sosial pun beragam.

Sebagian menyatakan bahwa anak-anak bisa memberikan pandangan yang jujur dan penting, sementara yang lain memberikan saran atau tanggapan positif terhadap respons Etihad dan kualitas pengasuhan anak Ross-Smith.

Seorang warganet menulis, "jangan pernah meremehkan anak-anak, mereka adalah pelanggan masa depan."

Sementara itu, ada juga yang menyoroti keahlian Ross-Smith dalam mengasuh anaknya, dengan mengatakan, "10/10 untuk keterampilan mengasuh anak Anda. Responsnya luar biasa!"

"Anak-anak mengatakan kebenaran. Kebenaran itu terkadang brutal," komentar seorang pengguna yang menyoroti kejujuran ulasan dari sudut pandang seorang anak.

https://www.kompas.com/global/read/2024/04/13/210000670/putri-ceo-berusia-6-tahun-beri-nilai-satu-bintang-ke-etihad-airways-ini

Terkini Lainnya

Gelombang Panas di India Tewaskan 33 orang, Termasuk Para Petugas Pemilu

Gelombang Panas di India Tewaskan 33 orang, Termasuk Para Petugas Pemilu

Global
Jelang Final Liga Champions dan Euro 2024, Spanyol Sita 11 Ton Kaus Sepak Bola Palsu

Jelang Final Liga Champions dan Euro 2024, Spanyol Sita 11 Ton Kaus Sepak Bola Palsu

Global
Netanyahu Bersikeras Perang Gaza Tak Akan Berakhir sampai Hamas Hilang Kemampuan

Netanyahu Bersikeras Perang Gaza Tak Akan Berakhir sampai Hamas Hilang Kemampuan

Global
Hamas Respons Positif Usulan Gencatan Senjata Baru dari Israel yang Diumumkan Biden

Hamas Respons Positif Usulan Gencatan Senjata Baru dari Israel yang Diumumkan Biden

Global
Isi Usulan Gencatan Senjata Baru dari Israel yang Diumumkan Biden, Terdiri 3 Fase

Isi Usulan Gencatan Senjata Baru dari Israel yang Diumumkan Biden, Terdiri 3 Fase

Global
Umumkan Usulan Gencatan Senjata Baru dari Israel, Biden: Sudah Waktunya Perang Gaza Berakhir

Umumkan Usulan Gencatan Senjata Baru dari Israel, Biden: Sudah Waktunya Perang Gaza Berakhir

Global
[POPULER GLOBAL] Pertempuran Rafah Kian Sengit | Trump Divonis Bersalah

[POPULER GLOBAL] Pertempuran Rafah Kian Sengit | Trump Divonis Bersalah

Global
Mantan Jubir Iran Bergelar Doktor Calonkan Diri Maju Pilpres

Mantan Jubir Iran Bergelar Doktor Calonkan Diri Maju Pilpres

Global
Israel: Pertempuran di Gaza Utara Berakhir

Israel: Pertempuran di Gaza Utara Berakhir

Global
Panzerbike, Sepeda Motor Terberat di Dunia Bermesin Tank Soviet

Panzerbike, Sepeda Motor Terberat di Dunia Bermesin Tank Soviet

Global
75 Tentara yang Ditawan Rusia Dikembalikan ke Ukraina

75 Tentara yang Ditawan Rusia Dikembalikan ke Ukraina

Global
Influencer Ini Dikecam Usai Tinggalkan Orang yang Diberi Tantangan Lompat ke Danau dengan Imbalan Rp 325.000

Influencer Ini Dikecam Usai Tinggalkan Orang yang Diberi Tantangan Lompat ke Danau dengan Imbalan Rp 325.000

Global
Isi Surat Pemimpin Tertinggi Iran bagi Mahasiswa Pro-Palestina di AS

Isi Surat Pemimpin Tertinggi Iran bagi Mahasiswa Pro-Palestina di AS

Global
Ahli Geologi Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Mona Lisa Dilukis, di Mana?

Ahli Geologi Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Mona Lisa Dilukis, di Mana?

Global
Irak Eksekusi 8 Orang, Dihukum karena Terkait Terorisme

Irak Eksekusi 8 Orang, Dihukum karena Terkait Terorisme

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke