Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ukraina Hancurkan Kapal Perang Rusia Lagi di Laut Hitam

Meski garis depan di darat tak bergeser selama lebih dari setahun, Ukraina mengeklaim mengepung Rusia di Laut Hitam—wilayah yang penting bagi ekspor Ukraina.

Militer Ukraina mengatakan, pasukannya bersama unit intelijen militer menghancurkan kapal Caesar Kunikov milik Rusia di lepas pantai semenanjung Crimea.

Intel militer Ukraina mengunggah tayangan bola api besar dan asap mengepul dari sebuah kapal.

“Kapal musuh diserang drone serangan maritim Magura V5 di lepas pantai Crimea yang diduduki sementara dekat Kota Alupka,” katanya, dikutip dari kantor berita AFP.

Sementara itu, Rusia menjatuhkan enam drone Ukraina di perairan strategis tersebut.

  • Ketua DPR AS Tolak RUU Bantuan Ukraina yang Diajukan Senat
  • Ukraina Hancurkan 40 dari 45 Drone Rusia dalam Semalam
  • Drone Rusia Serang Pom Bensin Ukraina di Kharkiv, 14 Rumah Terbakar

Crimea dianeksasi oleh Rusia pada 2014. Sejak Ukraina melancarkan serangan balik pada musim panas tahun lalu, semenanjung ini kerap menjadi sasaran drone dan rudal pasukan Kyiv.

Menurut Ukraina, serangannya membuat sepertiga kapal perang Rusia di Laut Hitam rusak sejak invasi dimulai.

Adapun Ukraina berupaya melindungi rute pelayarannya di Laut Hitam dan mencegah serangan dari perairan.

https://www.kompas.com/global/read/2024/02/14/203000970/ukraina-hancurkan-kapal-perang-rusia-lagi-di-laut-hitam

Terkini Lainnya

Tingkat Kelahiran di Jepang Capai Titik Kritis di Rekor Terendah

Tingkat Kelahiran di Jepang Capai Titik Kritis di Rekor Terendah

Global
Mantan Insinyur Meta Gugat Perusahaan Karena Bias Tangani Konten Gaza

Mantan Insinyur Meta Gugat Perusahaan Karena Bias Tangani Konten Gaza

Global
Alasan Kenapa Kucing Oranye Jantan Berjiwa Petualang, Ini Kata Pakar Inggris

Alasan Kenapa Kucing Oranye Jantan Berjiwa Petualang, Ini Kata Pakar Inggris

Global
Miliarder Dubai Telantarkan Proyek 300 Pulau Buatan Senilai Rp 195 Triliun

Miliarder Dubai Telantarkan Proyek 300 Pulau Buatan Senilai Rp 195 Triliun

Global
Putin Ancam Persenjatai Negara-negara yang Bisa Serang Sasaran Barat

Putin Ancam Persenjatai Negara-negara yang Bisa Serang Sasaran Barat

Global
Unicef Temukan 90 Persen Anak-anak Gaza Kekurangan Nutrisi

Unicef Temukan 90 Persen Anak-anak Gaza Kekurangan Nutrisi

Global
Rangkuman Hari Ke-833 Serangan Rusia ke Ukraina: Putin Tolak Ungkap Angka Tentara Tewas | Wapres AS Akan ke KTT Swiss

Rangkuman Hari Ke-833 Serangan Rusia ke Ukraina: Putin Tolak Ungkap Angka Tentara Tewas | Wapres AS Akan ke KTT Swiss

Global
Putin Tolak Ungkap Jumlah Tentara Rusia yang Tewas, Klaim Ukraina 5 Kali Lebih Banyak

Putin Tolak Ungkap Jumlah Tentara Rusia yang Tewas, Klaim Ukraina 5 Kali Lebih Banyak

Global
Pasien Flu Burung Meninggal di Meksiko, Sumber Virus Belum Diketahui

Pasien Flu Burung Meninggal di Meksiko, Sumber Virus Belum Diketahui

Global
Sejarah Hari Lingkungan Hidup Sedunia

Sejarah Hari Lingkungan Hidup Sedunia

Internasional
Putin: Rusia Tak Ingin Dirikan Kekaisaran dan Tidak Akan Serang NATO

Putin: Rusia Tak Ingin Dirikan Kekaisaran dan Tidak Akan Serang NATO

Global
AS Sengaja Tak Minta Persetujuan Israel soal Proposal Gencatan Senjata dengan Hamas

AS Sengaja Tak Minta Persetujuan Israel soal Proposal Gencatan Senjata dengan Hamas

Global
[POPULER GLOBAL] Slovenia Akui Palestina | Israel Beli F-35

[POPULER GLOBAL] Slovenia Akui Palestina | Israel Beli F-35

Global
 Indonesian Day: RI Dukung Penuh Pelajar New South Wales Perdalam Bahasa Indonesia

Indonesian Day: RI Dukung Penuh Pelajar New South Wales Perdalam Bahasa Indonesia

Global
Misteri Ratu Kripto Ruja Ignatova yang Menghilang, Apakah Masih Hidup?

Misteri Ratu Kripto Ruja Ignatova yang Menghilang, Apakah Masih Hidup?

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke