Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[VIDEO] Apa Para Pemilih Muda Tahu Beda Misinformasi dan Disinformasi?

KOMPAS.com - Ada tiga gangguan informasi yang selama ini beredar, baik itu di media sosial ataupun beredar di luar jaringan. Gangguan informasi itu adalah malainformasi, disinformasi, dan misinformasi.

Malainformasi merupakan penyalahgunaan informasi untuk kepentingan tertentu, seperti ekonomi atau politik.

Informasi yang benar disalahgunakan, misalnya data pribadi kita yang dimanfaatkan untuk pendaftaran partai politik tanpa sepengetahuan kita. Data pribadi juga bisa digunakan untuk melakukan penipuan dengan cara phishing.

Kemudian, ada juga gangguan yang menggunakan informasi keliru. Jenis gangguan informasi ini adalah misinformasi dan disinformasi.

Akan tetapi, ada perbedaan secara mendasar dari misinformasi dan disinformasi. Gangguan informasi itu tergolong misinformasi jika pelaku yang menyebarluaskannya tidak tahu bahwa faktanya salah atau keliru.

Sedangkan, disinformasi merupakan gangguan yang terjadi ketika pelaku tetap menyebarluaskan informasi keliru atau hoaks. Bisa jadi motif yang digunakan kepentingan politik hingga ekonomi.

Dalam politik, pelaku penyebar disinformasi sengaja menyebarluaskan informasi bohong dengan tujuan menjatuhkan kredibilitas kandidat lain, atau membuat orang percaya suatu kebohongan terkait calon yang diusung.

Lalu apakah para pemilih muda tahu bedanya disinformasi dan misinformasi?

Tim Cek Fakta Kompas.com pernah menelusurinya dengan bertanya kepada sejumlah mahasiswa. Seperti apa hasilnya? Simak video berikut:

https://www.kompas.com/cekfakta/read/2023/12/26/115500682/-video-apa-para-pemilih-muda-tahu-beda-misinformasi-dan-disinformasi-

Terkini Lainnya

[VIDEO] Hoaks Kylian Mbappe Promosikan Situs Judi, Simak Bantahannya

[VIDEO] Hoaks Kylian Mbappe Promosikan Situs Judi, Simak Bantahannya

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Polemik AI, Membantu atau Menggantikan Pekerjaan Manusia?

INFOGRAFIK: Polemik AI, Membantu atau Menggantikan Pekerjaan Manusia?

Data dan Fakta
Kemenag Bantah Akad Nikah Hanya Bisa Digelar pada Hari dan Jam Kerja

Kemenag Bantah Akad Nikah Hanya Bisa Digelar pada Hari dan Jam Kerja

Hoaks atau Fakta
Mengenal Lockheed F-117A Nighthawk, Pesawat Siluman Pertama di Dunia

Mengenal Lockheed F-117A Nighthawk, Pesawat Siluman Pertama di Dunia

Sejarah dan Fakta
Dukungan Che Guevara terhadap Pembebasan Palestina...

Dukungan Che Guevara terhadap Pembebasan Palestina...

Sejarah dan Fakta
[HOAKS] Suporter di Spanyol Dipukuli Polisi karena Dukung Palestina

[HOAKS] Suporter di Spanyol Dipukuli Polisi karena Dukung Palestina

Hoaks atau Fakta
CEK FAKTA: Benarkah Harga Beras di Indonesia Lebih Rendah dari Negara Lain?

CEK FAKTA: Benarkah Harga Beras di Indonesia Lebih Rendah dari Negara Lain?

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Elpiji 3 Kg Berisi Gas yang Dicairkan, Bukan Air Dingin

[KLARIFIKASI] Elpiji 3 Kg Berisi Gas yang Dicairkan, Bukan Air Dingin

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Angkatan Laut Rusia Gelar Latihan Militer di Lepas Pantai Florida pada Juni 2024

[HOAKS] Angkatan Laut Rusia Gelar Latihan Militer di Lepas Pantai Florida pada Juni 2024

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Angelina Jolie Bicara Genosida Srebrenica, Bukan Konflik Israel-Palestina

[KLARIFIKASI] Angelina Jolie Bicara Genosida Srebrenica, Bukan Konflik Israel-Palestina

Hoaks atau Fakta
Cek Fakta Sepekan: Hoaks Erupsi Tangkuban Parahu | Rekaman CCTV Kasus Vina

Cek Fakta Sepekan: Hoaks Erupsi Tangkuban Parahu | Rekaman CCTV Kasus Vina

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Hoaks soal Erupsi Gunung Tangkuban Parahu pada 11 Juni

INFOGRAFIK: Hoaks soal Erupsi Gunung Tangkuban Parahu pada 11 Juni

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Egi Tersangka Pembunuhan Vina Dilepaskan karena Salah Tangkap

[HOAKS] Egi Tersangka Pembunuhan Vina Dilepaskan karena Salah Tangkap

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Narasi Keliru soal Foto Kecelakaan di Yunani

INFOGRAFIK: Narasi Keliru soal Foto Kecelakaan di Yunani

Hoaks atau Fakta
Riwayat Industri Minyak Bumi Indonesia, dari Era Belanda ke Pertamina

Riwayat Industri Minyak Bumi Indonesia, dari Era Belanda ke Pertamina

Sejarah dan Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke