Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[HOAKS] Daftar Lelang Kendaraan Bermotor Bank Indonesia

KOMPAS.com - Di media sosial, beredar daftar harga kendaraan bermotor dengan mencantumkan logo dan nama Bank Indonesia (BI).

Berdasarkan penelusuran Tim Cek Fakta Kompas.com, narasi itu tidak benar alias hoaks.

Daftar harga kendaraan bermotor itu bukan berasal dari pihak BI. Umumnya, BI mengadakan lelang untuk barang-barang tertentu yang diinformasikan melalui website resmi atau kanal resmi lainnya.

Narasi yang beredar

Informasi berisi daftar harga kendaraan motor mengatasnamakan BI, disebarkan oleh akun Facebook ini, ini, ini, dan ini.

Daftar itu mencantumkan harga-harga kendaraan roda dua dari berbagai merek, seperti Honda, Yamaha, dan Kawasaki.

Harga yang dicantumkan Rp 14 juta ke atas berdasarkan merek dan jenis motor yang berbeda.

Berikut tulisan yang tertera di daftar harga itu:

Bank Indonesia
Bank Sentral Republik Indonesia

Price list kendaraan roda dua (2) tahun 2021

"Bank Indonesia tidak menjalankan kegiatan lelang kendaraan bermotor seperti yang tertera pada visual. Memang, Bank Indonesia kerap melakukan kegiatan lelang. Namun, informasinya selalu disampaikan kepada publik melalui saluran komunikasi resmi Bank Indonesia," tulisnya.

Pihak BI memang kerap mengadakan lelang, tetapi pengumumannya selalu dikabarkan di website resmi atau kanal resmi lainnya.

Adapun informasi lelang yang dilakukan oleh BI dapat diakses di www.bi.go.id atau di sini.

Kesimpulan

Daftar harga kendaraan motor mengatasnamakan BI merupakan hoaks.

Pihak BI tidak menjalankan kegiatan komersial dan tidak pernah mengeluarkan daftar harga tersebut.

BI memang kerap mengadakan lelang, tetapi barang dalam daftar itu bukan dalam daftar lelang BI.

https://www.kompas.com/cekfakta/read/2022/08/31/201000982/-hoaks-daftar-lelang-kendaraan-bermotor-bank-indonesia

Terkini Lainnya

[HOAKS] Komedian Sule Meninggal karena Kecelakaan

[HOAKS] Komedian Sule Meninggal karena Kecelakaan

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Demo Terkait Kasus Pegi Setiawan di Cirebon pada 1 Juni

[HOAKS] Video Demo Terkait Kasus Pegi Setiawan di Cirebon pada 1 Juni

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Paket COD di Yogyakarta dari Sindikat Narkoba China

[HOAKS] Paket COD di Yogyakarta dari Sindikat Narkoba China

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Wali Kota Boston Michelle Wu Keturunan Indonesia

[HOAKS] Wali Kota Boston Michelle Wu Keturunan Indonesia

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Terawan Promosikan Obat Hipertensi

[HOAKS] Video Terawan Promosikan Obat Hipertensi

Hoaks atau Fakta
Cek Fakta Sepekan: Hoaks Artis Meninggal dan Gibran Batal Dilantik

Cek Fakta Sepekan: Hoaks Artis Meninggal dan Gibran Batal Dilantik

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Tidak Ada Hujan Ikan di Iran, Peristiwa Lele Berserakan Terjadi di China

INFOGRAFIK: Tidak Ada Hujan Ikan di Iran, Peristiwa Lele Berserakan Terjadi di China

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Hoaks KFC Beri Voucher 3 Ember Ayam Goreng Gratis, Simak Bantahannya

INFOGRAFIK: Hoaks KFC Beri Voucher 3 Ember Ayam Goreng Gratis, Simak Bantahannya

Hoaks atau Fakta
Menilik Misi Dokter Lintas Batas di Daerah Bencana sampai Zona Perang

Menilik Misi Dokter Lintas Batas di Daerah Bencana sampai Zona Perang

Data dan Fakta
[HOAKS] Foto Ferdy Sambo Berada di Luar Negeri

[HOAKS] Foto Ferdy Sambo Berada di Luar Negeri

Hoaks atau Fakta
Hoaks soal 5 Pendiri NASA, dari Walt Disney sampai Aleister Crowley

Hoaks soal 5 Pendiri NASA, dari Walt Disney sampai Aleister Crowley

Hoaks atau Fakta
Kesetiaan Marco Reus dan Perpisahannya dengan Dortmund...

Kesetiaan Marco Reus dan Perpisahannya dengan Dortmund...

Data dan Fakta
[HOAKS] Penemuan Tengkorak Raksasa di Sri Lanka

[HOAKS] Penemuan Tengkorak Raksasa di Sri Lanka

Hoaks atau Fakta
Pakar HAM PBB Serukan Sanksi dan Embargo Senjata terhadap Israel

Pakar HAM PBB Serukan Sanksi dan Embargo Senjata terhadap Israel

Data dan Fakta
Pembantaian Tulsa, Kekerasan Rasial Terburuk dalam Sejarah AS

Pembantaian Tulsa, Kekerasan Rasial Terburuk dalam Sejarah AS

Sejarah dan Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke