Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Pebulu Tangkis 16 Tahun Saat Juara Indonesia International Series

Kompas.com - 26/09/2022, 20:30 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber PB Djarum

KOMPAS.com - Final tunggal putri Indonesia International Series 2022 melahirkan kejutan setelah pebulu tangkis berusia 16 tahun keluar sebagai juara.

Adapun pebulu tangkis berusia 16 tahun yang dimaksud ialah Mutiara Ayu Puspitasari

Dia merengkuh gelar juara Indonesia International Series 2022 seusai memenangi partai puncak kontra sesama wakil Merah Putih, Stephanie Widjaja.

Laga Mutiara Ayu Puspitasari vs Stephanie Widjaja pada final tunggal putri Indonesia International Series 2022 berlangsung di GOR Amongrogo, Yogyakarta, Minggu (25/9/2022) sore WIB.

Baca juga: Indonesia International Series: Merah Putih Berkibar di 5 Podium Utama

Mutiara Ayu Puspitasari menatap laga pamungkas tersebut dengan status non-unggulan.

Di sisi lain, sang lawan, Stephanie Widjaja, menyandang status unggulan ketiga sektor tunggal putri Indonesia International Series 2022.

Kendati berstatus non-unggulan, Mutiara Ayu Puspitasari mampu memberi perlawanan sengit kepada Stephanie Widjaja.

Mutiara Ayu Puspitasari memang sempat tertinggal 15-21 pada gim pertama.

Namun, setelah itu, dia berhasil bangkit hingga merebut gim kedua dan ketiga.

Baca juga: Final Indonesia International Series: Kejutan Tunggal Putri, Stephanie Widjaja Kalah

Mutiara Ayu Puspitasari mengalahkan Stephanie Widjaja lewat rubber game dengan skor 15-21, 21-10, dan 22-20.

Berkat hasil itu, Mutiara Ayu Puspitasari berhak meraih gelar juara Indonesia International Series 2022.

Bagi Mutiara Ayu Puspitasari, ini menjadi gelar juara internasional pertama yang ia raih sejak kali terakhir naik podium tertinggi pada Slovenia International 2021.

Pada Slovenia International 2021, Mutiara Ayu Puspitasari berhasil meraih gelar juara setelah memenangi partai puncak kontra wakil Hongaria, Agnes Korosi.

Baca juga: Final Indonesia International Series, Ikhsan Rumbay Banting Raket Usai Juara

Cerita Mutiara Ayu Puspitasari Saat Jadi Juara Indonesia International 2022

Mutiara Ayu Puspitasari yang merupakan lulusan Audisi Umum PB Djarum 2016 mengaku sempat kesulitan ketika melawan Stephanie Widjaja di partai puncak.

Lalu, dia berusaha bermain lebih tenang saat memasuki gim kedua dan ketiga.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Brasil Vs Kosta Rika: Neymar dan Hoki No 10 buat Rodrygo

Brasil Vs Kosta Rika: Neymar dan Hoki No 10 buat Rodrygo

Internasional
Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Albania Vs Spanyol dan Kroasia Vs Italia

Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Albania Vs Spanyol dan Kroasia Vs Italia

Internasional
Optimisme Pemain Liga 1 dan Filipina soal Kans Jerman Juarai Euro 2024

Optimisme Pemain Liga 1 dan Filipina soal Kans Jerman Juarai Euro 2024

Internasional
Hasil Uruguay Vs Panama, Voli Darwin Nunez Bawa La Celeste Menang 3-1

Hasil Uruguay Vs Panama, Voli Darwin Nunez Bawa La Celeste Menang 3-1

Internasional
Jadi Mineral Official Water Jakim 2024, Le Minerale Penuhi Kebutuhan Hidrasi dan Kecukupan Mineral Peserta

Jadi Mineral Official Water Jakim 2024, Le Minerale Penuhi Kebutuhan Hidrasi dan Kecukupan Mineral Peserta

Sports
Kroasia Vs Italia: Azzurri Belum Pamer Taring, Vatreni Bidik 3 Poin

Kroasia Vs Italia: Azzurri Belum Pamer Taring, Vatreni Bidik 3 Poin

Internasional
Indonesia Vs Filipina: Garuda Tajamkan Finishing, Waspada Lawan Bangkit

Indonesia Vs Filipina: Garuda Tajamkan Finishing, Waspada Lawan Bangkit

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Filipina di Piala AFF U16 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Filipina di Piala AFF U16 Hari Ini

Timnas Indonesia
Hasil Amerika Serikat Vs Bolivia 2-0, Rekor Pulisic Warnai Kemenangan AS

Hasil Amerika Serikat Vs Bolivia 2-0, Rekor Pulisic Warnai Kemenangan AS

Internasional
Saat Cafu Terang-terangan Dukung Messi dan Argentina Juara Piala Dunia...

Saat Cafu Terang-terangan Dukung Messi dan Argentina Juara Piala Dunia...

Internasional
Tabrakan dengan Kiper Skotlandia, Pemain Hongaria Operasi Patah Tulang

Tabrakan dengan Kiper Skotlandia, Pemain Hongaria Operasi Patah Tulang

Internasional
IBL 2024: Satria Muda Sukses Revans, Prawira Takluk di Kandang

IBL 2024: Satria Muda Sukses Revans, Prawira Takluk di Kandang

Sports
Kata Niclas Fuellkrug Usai Selamatkan Jerman dari Kekalahan

Kata Niclas Fuellkrug Usai Selamatkan Jerman dari Kekalahan

Internasional
Suporter di Piala Eropa: Hadapi Kenaikan Harga, Ada Juga yang Pulang Hari

Suporter di Piala Eropa: Hadapi Kenaikan Harga, Ada Juga yang Pulang Hari

Internasional
Harry Kane Tanggapi Lineker: Inggris Sudah Lama Sekali Tak Juara...

Harry Kane Tanggapi Lineker: Inggris Sudah Lama Sekali Tak Juara...

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com