Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Lengkap Badminton Asia Championships: Ginting-Jojo ke 16 Besar

KOMPAS.com – Enam wakil Indonesia berhasil meraih hasil positif dalam babak 32 besar Badminton Asia Championships (BAC) 2024.

Rangkaian laga 32 besar Badminton Asia Championships 2024 berlangsung di Ningbo, China, pada Rabu (10/4/2024).

Dua tunggal putra Indonesia, yakni Anthony Ginting dan Jonatan Christie, berhasil memastikan tiket ke 16 besar Badminton Asia Championships 2024.

Ginting merebut tempat di 16 besar BAC 2024 seusai menang atas Srikanth Kidambi (India), sedangkan Jonatan berhasil membekuk Jewel Angelo Albo (Filipina).

Langkah Ginting dan Jojo diikuti oleh tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, yang menang atas Natsuki Nidaira (Jepang).

Gregoria mengalahkan Natsuki Nidaira melalui straight game atau dua gim langsung dengan skor 21-9, 21-14.

Beralih ke sektor ganda putra, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto berhasil menumbangkan wakil Thailand, Pharanyu Kaosamaang/Worrapol Thongsa-nga.

Fajar/Rian menang atas Pharanyu/Worrapol Thongsa-nga melalui dua gim langsung via skor identik 21-16, 21-16.

Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari dan Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja juga menang pada 32 besar BAC 2024.

Rinov/Pitha mengalahkan Hiroki Midorikawa/Natsu Saito (Jepang). Di lain sisi, Dejan/Gloria membuat Tan Kian Meng/Lai Pei Jing (Malaysia) bertekuk lutut.

https://www.kompas.com/badminton/read/2024/04/10/23330358/hasil-lengkap-badminton-asia-championships-ginting-jojo-ke-16-besar

Terkini Lainnya

Prediksi EA Sports FC: Dortmund Kalahkan Madrid dengan 10 Pemain di Final

Prediksi EA Sports FC: Dortmund Kalahkan Madrid dengan 10 Pemain di Final

Liga Champions
Manajer Timnas U20 Ungkap Tujuan Kedatangan Fabregas

Manajer Timnas U20 Ungkap Tujuan Kedatangan Fabregas

Liga Indonesia
Para Juara Milklife Soccer Tangerang

Para Juara Milklife Soccer Tangerang

Liga Indonesia
Persib Bandung Juara, Erick Thohir Beri Ucapan Selamat

Persib Bandung Juara, Erick Thohir Beri Ucapan Selamat

Liga Indonesia
Kabar Transfer: Antonio Conte ke Napoli, Mourinho Menuju Fenerbahce

Kabar Transfer: Antonio Conte ke Napoli, Mourinho Menuju Fenerbahce

Liga Lain
Tangis Ronaldo Pecah Usai Gagal Bawa Al Nassr Juara Piala Raja Arab Saudi

Tangis Ronaldo Pecah Usai Gagal Bawa Al Nassr Juara Piala Raja Arab Saudi

Liga Lain
Pengalaman Unik Fans Madrid ke Final Liga Champions, Naik 'Pesawat Barcelona'

Pengalaman Unik Fans Madrid ke Final Liga Champions, Naik "Pesawat Barcelona"

Liga Champions
Dortmund Vs Madrid: Ancelotti Butuh Keberuntungan di Wembley

Dortmund Vs Madrid: Ancelotti Butuh Keberuntungan di Wembley

Liga Champions
Regulasi Baru soal Kuota Pemain Asing Liga 1 Musim Depan

Regulasi Baru soal Kuota Pemain Asing Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs Madrid di Final Liga Champions

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs Madrid di Final Liga Champions

Liga Champions
Respons Bojan Hodak Jadi Pelatih Asing Pertama Bawa Persib Juara

Respons Bojan Hodak Jadi Pelatih Asing Pertama Bawa Persib Juara

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Dortmund Vs Madrid di Final Liga Champions

Jadwal Siaran Langsung Dortmund Vs Madrid di Final Liga Champions

Liga Champions
Al Hilal Vs Al Nassr, Al Zaeem Juara Piala Raja Usai Bekuk Ronaldo dkk

Al Hilal Vs Al Nassr, Al Zaeem Juara Piala Raja Usai Bekuk Ronaldo dkk

Liga Lain
Jadwal Singapore Open 2024, Fajar/Rian dan Gregoria Asa Indonesia di Semifinal

Jadwal Singapore Open 2024, Fajar/Rian dan Gregoria Asa Indonesia di Semifinal

Badminton
Ancelotti Pastikan Courtois Jadi Kiper Utama di Final Liga Champions

Ancelotti Pastikan Courtois Jadi Kiper Utama di Final Liga Champions

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke