Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

China Tanpa Chen Long dan Shi Yuqi pada Piala Thomas 2022

Padahal, dua sosok ini merupakan tunggal putra yang sangat diharapkan bisa membuat China jauh lebih kuat.

Namun dalam pengumuman skuad, China tak menyertakan Chen Long, peraih medali emas Olimpiade Rio 2016 dan Shi Yuqi, mantan pemain nomor 2 dunia.

Dalam daftar pemain Piala Thomas 2022 yang dirilis Jumat (22/4/2022) oleh Asosiasi Bulu Tangkis China, hanya Liu Yuchen merupakan pemain yang pernah tampil di Olimpiade.

Tanpa Chen Long dan Shi Yuqi, Li Guangzu, Zhao Junpeng, Li Shifeng, Weng Hongyang dan Sun Feixiang akan menjadi andalan di sektor tunggal.

Sedangkan di sektot ganda, China mempercayakan pada Liu Yuchen/Ou Xianyi, He Jiting/Zhou Haodong dan Tan Qiang/Ren Xiangyu.

Mantan ganda nomor satu dunia, Liu Cheng, juga masuk skuad. Tetapi pasangannya yang juga mantan peraih medali emas Olimpiade, Zhang Nan, tak terpilih.

Pemain ganda campuran yang meraih emas Olimpiade Tokyo 2020, Wang Yilyu dan mantan pemain nomor satu dunia, Zheng Siwei, yang bisa berkontribusi dalam sektor ganda putra, juga tidak disertakan.

Dibandingkan skuad Piala Thomas, kekuatan tim Piala Uber China terlihat lebih imbang dan berpotensi juara. Tim putri ini dihuni pemain junior dan senior.

Peraih medali emas Olimpiade Tokyo, Chen Yufei serta juara ganda campuran Olimpiade Tokyo, Huang Dongping, akan memimpin rekan-rekannya.

Tim Piala Uber China tergabung di Grup B bersama dengan Taiwan, Spanyol dan Australia.

Tim Piala Thomas China pun tergabung di Grup B. Denmark menjadi lawan terberat dalam perebutan tiket babak selanjutnya, meski Perancis dan Aljazair tak bisa diremehkan.

Daftar skuad China untuk Piala Thomas dan Uber 2022

Piala Thomas:

1. Lu Guangzu

2. Zhao Junpeng

3. Li Shifeng

4. Weng Hongyang

5. He Jiting

6. Zhou Haodong

7. Liu Yuchen

8. Ou Xuanyi

9. Tan Qiang

10. Ren Xiangyu

11. Sun Feixiang

12. Liu Cheng

Piala Uber:

1. Chen Yufei

2. He Bingjiao

3. Zhang Yiman

4. Wang Zhiyi

5. Chen Qingchen

6. Jia Yifan

7. Du Yue

8. Li Wenmei

9. Zheng Yu

10. Huang Dongping

11. Han Yue

12. Zhang Shuxian

https://www.kompas.com/badminton/read/2022/04/24/04500058/china-tanpa-chen-long-dan-shi-yuqi-pada-piala-thomas-2022

Terkini Lainnya

Al Nassr Vs Al Ittihad, Ronaldo Cetak Sejarah, Faris Najd Berjaya

Al Nassr Vs Al Ittihad, Ronaldo Cetak Sejarah, Faris Najd Berjaya

Liga Lain
De Rossi Minta AS Roma Contoh Atalanta

De Rossi Minta AS Roma Contoh Atalanta

Liga Italia
Masa Depan Ten Hag di MU Tak Pasti, Sir Jim Ratcliffe Kepincut De Zerbi

Masa Depan Ten Hag di MU Tak Pasti, Sir Jim Ratcliffe Kepincut De Zerbi

Liga Inggris
Skuad Milan Vs Roma di Australia: Dipimpin Bonera, Giroud Masih Ada

Skuad Milan Vs Roma di Australia: Dipimpin Bonera, Giroud Masih Ada

Liga Italia
Borobudur Marathon 2024 Usung Tema 'Run On, Mark It!', Target 10.000 Pelari

Borobudur Marathon 2024 Usung Tema "Run On, Mark It!", Target 10.000 Pelari

Olahraga
Singapore Open 2024: Ginting Percaya Diri Pertahankan Gelar, Jaga Mental

Singapore Open 2024: Ginting Percaya Diri Pertahankan Gelar, Jaga Mental

Badminton
Tai Tzu Ying Mundur, Gregoria Hadapi Wakil AS di Singapore Open 2024

Tai Tzu Ying Mundur, Gregoria Hadapi Wakil AS di Singapore Open 2024

Badminton
Pelatih Klub Elkan Baggott Tak Lagi Jadi Pilihan Chelsea

Pelatih Klub Elkan Baggott Tak Lagi Jadi Pilihan Chelsea

Internasional
Skuad Timnas Spanyol untuk Euro 2024: 2 Remaja Barca, Tanpa Asensio

Skuad Timnas Spanyol untuk Euro 2024: 2 Remaja Barca, Tanpa Asensio

Internasional
Kepala Madura United Tetap Tegak Usai Kalah 0-3, Percaya 'Comeback'

Kepala Madura United Tetap Tegak Usai Kalah 0-3, Percaya "Comeback"

Liga Indonesia
Milan Sepakat dengan Fonseca Usai Teka-teki '4-3-3' dari Ibra

Milan Sepakat dengan Fonseca Usai Teka-teki "4-3-3" dari Ibra

Liga Italia
Xavi bak Picu Gempa Bumi di Barcelona, Merasa Tidak Dihargai

Xavi bak Picu Gempa Bumi di Barcelona, Merasa Tidak Dihargai

Liga Spanyol
Improvisasi Bojan Saat Persib Tertekan Madura United lalu Pecah Kebuntuan

Improvisasi Bojan Saat Persib Tertekan Madura United lalu Pecah Kebuntuan

Liga Indonesia
Timnas Putri Indonesia Hadapi Singapura, Mochizuki Soroti Komunikasi

Timnas Putri Indonesia Hadapi Singapura, Mochizuki Soroti Komunikasi

Timnas Indonesia
Erik ten Hag: Saya Tak Ragu Terus Latih Man United, tetapi...

Erik ten Hag: Saya Tak Ragu Terus Latih Man United, tetapi...

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke