Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

BWF World Tour Finals - Rekor Pertemuan Hafiz/Gloria Vs Goh/Lai, Siapa Unggul?

Hafiz/Gloria akan menghadapi pasangan ganda campuran asal Malaysia, Goh Soon Huat/Shevon Jemie Lai pada laga terakhir babak penyisihan grup, Jumat (29/1/2021).

Hafiz/Gloria saat ini menempati peringkat kedua Grup B sektor ganda campuran berkat satu kemenangan.

Raihan satu kemenangan tersebut didapat susah payah saat menghadapi wakil asal Jerman, Mark Lamsfuss/Isabel Herttrich.

Hafiz/Gloria menang lewat rubber game dengan skor 15-21, 22-20, 21-15 atas Mark/Isabel.

Sementara, satu kekalahan Hafiz/Gloria didapat saat melawan wakil asal Perancis, Thom Gicquel/Delphine Delrue lewat rubber game dengan skor 14-21, 21-14, 21-17.

Kendati meraih satu kemenangan, Hafiz/Gloria masih memiliki kans tembus semifinal.

Syarat Hafiz/Gloria untuk tembus ke semifinal adalah mengalahkan wakil asal Malaysia, Goh/Lai di partai pamungkas Grup B.

Secara head-to-head, Hafiz/Gloria unggul atas Goh/Lai.

Melansir BWF Tournamentsoftware, Hafiz/Gloria sementara unggul 2-1 atas Goh/Lai.

Pertemuan terakhir Hafiz/Gloria kontra Goh/Lai terjadi pada Toyota Thailand Open 2019.

Saat itu, Hafiz/Gloria menang susah payah atas Goh/Lai lewat rubber game dengan skor 19-21, 21-19, dan 21-16.

Berikut adalah rincian rekor pertemuan antara Hafiz/Gloria dan Goh/Lai:

Toyota Thailand Open 2019

  • Hafiz/Gloria vs Goh/Lai (19-21, 21-19, 21-16)

Daihatsu Yonex Japan Open 2019

  • Hafiz/Gloria vs Goh/Lai (21-19, 21-18)

Blibli Indonesia Open 2019

  • Hafiz/Gloria vs Goh/Lai (15-21, 18-21)

https://www.kompas.com/badminton/read/2021/01/29/13000048/bwf-world-tour-finals-rekor-pertemuan-hafiz-gloria-vs-goh-lai-siapa

Terkini Lainnya

Daftar Juara Liga Inggris dalam 10 Musim Terakhir: Man City Terbanyak

Daftar Juara Liga Inggris dalam 10 Musim Terakhir: Man City Terbanyak

Liga Inggris
Klopp Berpisah dengan Liverpool, Pimpin Nyanyian untuk Arne Slot

Klopp Berpisah dengan Liverpool, Pimpin Nyanyian untuk Arne Slot

Liga Inggris
Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Liga Indonesia
Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Liga Inggris
Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Liga Inggris
PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Liga Inggris
Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Liga Indonesia
Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Liga Inggris
Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Liga Italia
Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke