Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Perbandingan Kekuatan Militer Iran Vs Amerika | Boeing 737 Jatuh di Iran

Kompas.com - 09/01/2020, 05:26 WIB
Inggried Dwi Wedhaswary

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Perkembangan situasi di kawasan Timur Tengah, khususnya Iran, masih menjadi perhatian pembaca sepanjang Rabu (8/1/2020) hingga Kamis (9/1/2020).

Hal ini menyusul semakin memanasnya hubungan Iran dan Amerika Serikat setelah jenderal tok Iran, Qasem Soleimani, tewas dalam sebuah serangan di Bandara Baghdad, Irak.

Iran melakukan balasan atas kematian Qasem dengan menembakkanpuluhan rudal ke pangkalan pasukan AS yang ada di Irak.

Spekulasi perang dunia ketiga juga sempat muncul menyusul semakin memanasnya hubungan kedua negara.

Bagaimana sebenarnya perbandingan kekuatan militer Iran vs Amerika Serikat?

Berita mengenai hal ini menjadi salah satu berita yang paling banyak dibaca di laman Tren. Berita lainnya mengenai jatuhnya pesawat Ukraina Boeing 737 di Iran.

Berikut 5 berita populer di laman Tren pada Rabu (8/1/2020) hingga Kamis (9/1/2020):

1. Perbandingan militer Iran vs AS

Pasukan Garda Revolusi Iran menghujani "puluhan rudal" ke markas pasukan AS di Irak, Selasa (7/1/2020) pukul 17.30 waktu AS.

Serangan ini merupakan balas dendam setelah AS menewaskan Jenderal Qasem Soleimani, Jumat (3/1/2020) pekan lalu.

Jika kedua negara berperang, bagaimana perbandingan kekuatan militernya? Baca selengkapnya dalam artikel berikut ini:

Melihat Perbandingan Kekuatan Militer Iran dan Amerika

2. Boeing 737 jatuh di Iran

Pesawat Ukraina berjenis Boeing 737-800 itu jatuh tak lama setelah lepas landas dari Bandara Internasional Imam Khomeini, Teheran, Iran, Rabu (8/1/2020) pagi waktu setempat.

Sebanyak 170 orang di dalamnya tewas, 80 di antaranya adalah warga Iran.

Penyebab kecelakaan masih dalam penyelidikan lebih lanjut. Namun, dugaan awal, pesawat mengalami kerusakan mesin di udara.

Baca berita seputar peristiwa ini dalam beberapa berita berikut ini:

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

Tren
5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: 'Track Record' Baik

Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: "Track Record" Baik

Tren
Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Tren
Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Tren
Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Tren
Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Tren
Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Tren
Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Tren
Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Tren
Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Tren
Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com