Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Body Weight Training: Pengertian, Jenis, Manfaat, dan Tujuan

Kompas.com - 18/06/2022, 01:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Latihan yang dilakukan secara sistematis dengan menggunakan beban untuk tujuan tertentu dalam kebugaran jasmani disebut latihan beban (body weight training).

Pada dasarnya body weight training sama dengan weight training yakni latihan angkat beban dengan tujuan meningkatkan performa tubuh.

Hal ini diungkapkan oleh Bret Contreras dalam bukunya, Body Weight Strength Training Anatomi (1976).

Pengertian Body Weight Training

Menurutnya, body weight training adalah metode latihan beban yang lebih menekankan cara latihan dengan menggunakan beban dalam atau beban dari tubuh sendiri.

Baca juga: Apa Manfaat Latihan Kelenturan dalam Kebugaran Jasmani?

Body weight training adalah sebuah latihan dengan menggunakan latihan beban dalam atau beban tubuh. 

Berdasarkan pengertian di atas, latihan ini bisa dilakukan dengan alat atau tanpa menggunakan alat.

Jenis Latihan Body Weight Training

Body Weight Training dengan Alat

Latihan body weight training dengan alat biasanya dilakukan di arena gim yang menyediakan berbagai fasilitas seperti dumbell atau barbel.

Baca juga: Mengenal Unsur Kebugaran Jasmani Kecepatan

Berikut jenis latihan beban dengan alat:

  1. Barbel Lunge
  2. Pull up
  3. Deadlift
  4. Chest press machine
  5. Lat pull down
  6. Bent Over
  7. Standing shoulder press

Body Weight Training Tanpa Alat

Body weight training juga bisa dilakukan tanpa bantuan alat, yakni sebagai berikut:

  1. Push up
  2. Sit up
  3. Back up
  4. Lunge
  5. Squat jump
  6. Squatras
  7. Plank

Baca juga: Mengapa Tingkat Kebugaran Jasmani Setiap Orang Berbeda-beda?

Manfaat dan Tujuan

Berikut manfaat latihan weight training dalam kebugaran jasmani yaitu:

  1. Tubuh lebih kencang dan ideal
  2. Meningkatkan kepadatan tulang
  3. Melatih lebih banyak otot
  4. Meningkatkan hormon pertumbuhan
  5. Meningkatkan kekuatan otot
  6. Mengontrol berat badan
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Liga Inggris
Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Sports
Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Internasional
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com