Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Target Keterisian Stadion Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022

Kompas.com - 02/02/2022, 18:18 WIB
Josephus Primus

Penulis

NANQING, KOMPAS.com - Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022 akan dimulai pada Jumat (4/2/2022).

Olimpiade ini akan usai pada Minggu (20/2/2022).

Selain Beijing, dua lokasi penyelenggaraan adalah Nanqing dan Zhangjiakou.

Baca juga: Jadwal Penerbangan yang Jadi Kendala Taiwan pada Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022

Kendati tinggal menghitung hari, perhelatan Olimpiade Beijing ini masih dalam kondisi pandemi Covid-19.

Pemerintah China dan penyelenggara Olimpiade Beijing itu, Bocog, menyiapkan rencana pencegahan pandemi sekaligus upaya menghadirkan langsung jumlah penonton lokal atau warga China di stadion.

Sejak September 2021, Bocog sudah menyebut bahwa tidak ada penjualan tiket untuk penonton dari luar negeri.

Data terkini Bocog menunjukkan bahwa target keterisian stadion sepanjang Olimpiade Beijing ini adalah 30 persen dari total kapasitas.

"Kami membidik target 30 persen dari kapasitas stadion," kata Direktur Eksekutif Olimpiade Internasional (IOC) Christophe Dubi, Senin (31/1/2022).

Pejabat Komite Olimpiade Internasional (IOC) Christophe Dubi menyebut, Bocog juga memiliki sistem penjualan tiket Olimpiade Musim Dingin Bejing 2022.

Tiket itu tidak dijual online untuk orang per orang.

Sebagai gantinya, penjualan tiket menyasar kelompok-kelompok masyarakat.

Sementara itu, pelaksanaan Olimpiade dan Paralimpiade Musim Dingin Beijing 2022 dilaksanakan dalam sistem tertutup (close loop) seperti sistem gelembung.

Peserta Olimpiade dan Paralimpiade Musim Dingin Beijing 2022 berada dalam wilayah khusus yang terpisah dari komunitas masyarakat sekitar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Badminton
Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Badminton
Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Liga Indonesia
Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Liga Italia
Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Liga Indonesia
Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Liga Inggris
Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Liga Indonesia
Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Liga Inggris
Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor 'The Invincibles' Pimpinan Wenger

Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor "The Invincibles" Pimpinan Wenger

Liga Inggris
Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Liga Italia
Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia
Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com