Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Teknik Shoot dengan Mendorong Badan ke Belakang dalam Bola Basket

Kompas.com - 10/12/2021, 15:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Tujuan utama dalam permainan bola basket adalah memasukkan bola sebanyak-banyaknya ke keranjang atau ring.

Ketika bola berhasil masuk ke dalam keranjang, poin akan didapat.

Adapun jumlah poin yang didapat bergantung pada posisi di mana pemain menembak bola.

Apabila seorang pemain bola basket berhasil memasukan bola ke keranjang dari luar daerah setengah lingkaran, maka nilai yang diperoleh adalah tiga angka.

Baca juga: Cara Menghitung Poin dalam Bola Basket dan Contohnya

Kemudian jika bola masuk ke keranjang dari dalam setengah lingkaran akan mendapat dua poin.

Sementara itu, bola yang tercipta dari lemparan bebas mendapatkan angka satu angka. Lemparan bebas disebut juga dengan free throw.

Cara-cara menciptakan skor tersebut dinamakan dengan teknik shooting atau menembak.

Terdapat banyak jenis teknik shoot dalam permainan bola basket.

Adapun teknik yang mendorong badan ke belakang saat melakukan shoot adalah fade away.

Baca juga: 3 Pelanggaran Dribble dalam Bola Basket

Teknik Fade Away dalam Bola Basket

Mengutip buku Dr. Olahraga Mengajari Teknik Bermain Basket (2012), karya Dewi Fatchiyaturrofiah, fade away adalah teknik menembak sambil melompat ke belakang, sehingga menyulitkan lawan untuk menghadang bola.

Dengan cara ini, bola yang ditembakkan memungkinkan untuk melaju dengan cepat, karena didorong dengan tekanan tubuh pada saat mendorong ke belakang.

Teknik satu ini biasanya digunakan para pemain basket profesional untuk tetap melakukan shooting walaupun berada dalam penjagaan lawan yang ketat.

Baca juga: Dribble Tinggi dan Rendah dalam Bola Basket

Untuk melakukan teknik ini, pemain mendorong tubuh ke belakang sambil menembakkan bola.

Namun, jika dilakukan untuk pemain yang baru belajar bola basket, teknik ini terhitung lumayan susah.

Teknik fade away menggunakan cara menembak dengan dua tangan karena dilakukan dari jarak yang cukup jauh.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com