Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Olimpiade Tokyo 2020, Penyelenggara Majukan Jadwal Marathon Putri

Kompas.com - 06/08/2021, 18:31 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Kyodonews

SAPPORO, KOMPAS.com - Panitia memajukan lomba marathon putri Olimpiade Tokyo 2020 menjadi pukul 6 pagi waktu setempat, besok, Sabtu (7/8/2021) di Sapporo.

"Alasan pengajuan adalah adanya kenaikan suhu udara pada saat perlombaan," kata pernyataan Tokyo 2020, Jumat (6/7/2021).

Baca juga: 11 Fakta Kuil Meiji Jepang, Museumnya Didesain Perancang Stadion Olimpiade Tokyo 2020

Pihak Tokyo 2020 mengatakan bahwa perubahan jadwal itu berdasarkan saran dari Tim Medis Atletik Dunia (WA).

Ilustrasi larishutterstock Ilustrasi lari

Penyelenggara pun menyebut bahwa seluruh tim peserta sudah mendapatkan informasi mengenai perubahan itu.

"Saat ini, kondisi kesehatan para atlet sangat baik," ucap Tokyo 2020.

Medali Olimpiade Tokyo 2020 resmi diperkenalkan kepada publik.DOK. Reuters Medali Olimpiade Tokyo 2020 resmi diperkenalkan kepada publik.

Hingga kini, akumulasi kasus Covid-19 di Perkampungan Atlet Tokyo sudah menyentuh angka 400.

Penghitungan berlangsung mulai 1 Juli 2021.

Di tengah belum terkendalinya pandemi Covid-19 di Jepang, perhelatan Olimpiade Tokyo 2020 tetap berjalan.

Olimpiade Tokyo 2020 berlangsung sejak Jumat (23/7/2021) hingga Minggu (8/8/2021).

Ilustrasi virus coronaShutterstock Ilustrasi virus corona

Hingga kini, Jepang masih mencatatkan angka tinggi untuk kasus baru Covid-19.

Kementerian Kesehatan Jepang dalam data terkini, Kamis (5/8/2021) menyebut bahwa ada 15.000 kasus baru pandemi Covid-19 di seluruh Jepang.

Kota Tokyo pada hari ini mencatatkan 5.042 kasus baru Covid-19.

Logo Olimpiade Tokyo 2020 terpampang di Stadion Olimpiade, Tokyo, Jepang, pada 20 Juli 2020.AFP PHOTO/BEHROUZ MEHRI Logo Olimpiade Tokyo 2020 terpampang di Stadion Olimpiade, Tokyo, Jepang, pada 20 Juli 2020.

Catatan dari Institut Nasional Jepang untuk Penyakit Menular (NIID) pada Rabu (4/8/2021) kemarin menunjukkan bahwa saat ini kasus harian Covid-19 di Jepang mencapai angka 14.000.

Di ibu kota Jepang, Tokyo, sejak status darurat Covid-19 yang keempat ditetapkan pada 12 Juli 2021, ada rekor kasus harian hingga 4.166.

Pada hari yang sama, sepuluh prefektur, termasuk kawasan penyangga Tokyo yakni Chiba dan Saitama, ada catatan penambahan kasus baru Covid-19 pula.

Tokyo National Stadium yang digunakan untuk Olimpiade Tokyo 2020 di Shinjuku, Tokyo, Jepang.SHUTTERSTOCK / By Hirohito Takada Tokyo National Stadium yang digunakan untuk Olimpiade Tokyo 2020 di Shinjuku, Tokyo, Jepang.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade 2024, Dua Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade 2024, Dua Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Putaran Nasional Liga 3: ASIOP FC Petik Pelajaran Berharga

Putaran Nasional Liga 3: ASIOP FC Petik Pelajaran Berharga

Liga Indonesia
Shin Tae-yong Percaya Diri, Yakin Timnas Indonesia Lolos ke Olimpiade

Shin Tae-yong Percaya Diri, Yakin Timnas Indonesia Lolos ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan, Ada Sesuatu yang Bikin STY Gusar...

Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan, Ada Sesuatu yang Bikin STY Gusar...

Timnas Indonesia
Uzbekistan Rasakan Tekanan Saat Lawan Timnas U23 Indonesia, Bikin Kesalahan

Uzbekistan Rasakan Tekanan Saat Lawan Timnas U23 Indonesia, Bikin Kesalahan

Timnas Indonesia
STY Ungkap Alasan Timnas Indonesia Kesulitan Lawan Uzbekistan

STY Ungkap Alasan Timnas Indonesia Kesulitan Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Pemain Uzbekistan Sebut Timnas U23 Indonesia Tampil Sangat Baik

Pemain Uzbekistan Sebut Timnas U23 Indonesia Tampil Sangat Baik

Timnas Indonesia
Semangat Tinggi Timnas U23 Indonesia, Garuda Sudah Bikin Bangga

Semangat Tinggi Timnas U23 Indonesia, Garuda Sudah Bikin Bangga

Timnas Indonesia
Asa Timnas Indonesia ke Olimpiade Belum Habis, Ayo Bangkit Garuda!

Asa Timnas Indonesia ke Olimpiade Belum Habis, Ayo Bangkit Garuda!

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Irak di Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23 2024

Jadwal Timnas Indonesia Vs Irak di Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Daftar Wakil Asia di Olimpiade 2024: Uzbekistan-Jepang Lolos, Kans Indonesia Masih Terbuka

Daftar Wakil Asia di Olimpiade 2024: Uzbekistan-Jepang Lolos, Kans Indonesia Masih Terbuka

Timnas Indonesia
Saat Rizky Ridho Nyaris Pukul Layar VAR Usai Kena Kartu Merah...

Saat Rizky Ridho Nyaris Pukul Layar VAR Usai Kena Kartu Merah...

Timnas Indonesia
3 Fakta dari Kekalahan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 Vs Uzbekistan

3 Fakta dari Kekalahan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Barcelona Vs Valencia: Hujan 6 Gol, Lewandowski Hattrick, Barca Menang

Hasil Barcelona Vs Valencia: Hujan 6 Gol, Lewandowski Hattrick, Barca Menang

Liga Spanyol
   Hasil Semifinal Piala Asia U23: Jepang ke Final, Indonesia Lawan Irak

Hasil Semifinal Piala Asia U23: Jepang ke Final, Indonesia Lawan Irak

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com