Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Olimpiade Tokyo 2020, di Tengah Masih Tingginya Angka Pandemi Covid-19, Jepang Tetap Upayakan Pencapaian Medali Emas

Kompas.com - 05/08/2021, 19:37 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Kyodonews

NAGOYA, KOMPAS.com - Di tengah belum terkendalinya pandemi Covid-19 di Jepang, perhelatan Olimpiade Tokyo 2020 tetap berjalan.

Olimpiade Tokyo 2020 berlangsung sejak Jumat (23/7/2021) hingga Minggu (8/8/2021).

Hingga kini, Jepang masih mencatatkan angka tinggi untuk kasus baru Covid-19.

Baca juga: Cerita Atlet Loncat Indah Dapat Nilai 0,0 di Olimpiade Tokyo: Saya Takut Cedera

Kementerian Kesehatan Jepang dalam data terkini, Kamis (5/8/2021) menyebut bahwa ada 15.000 kasus baru pandemi Covid-19 di seluruh Jepang.

Dua warga berjalan di depan logo olimpiade di Tokyo, Jepang.REUTERS via ABC INDONESIA Dua warga berjalan di depan logo olimpiade di Tokyo, Jepang.

Kota Tokyo pada hari ini mencatatkan 5.042 kasus baru Covid-19.

Catatan dari Institut Nasional Jepang untuk Penyakit Menular (NIID) pada Rabu (4/8/2021) kemarin menunjukkan bahwa saat ini kasus harian Covid-19 di Jepang mencapai angka 14.000.

Di ibu kota Jepang, Tokyo, sejak status darurat Covid-19 yang keempat ditetapkan pada 12 Juli 2021, ada rekor kasus harian hingga 4.166.

Ilustrasi corona virus (Covid-19)KOMPAS.COM/Shutterstock Ilustrasi corona virus (Covid-19)

Pada hari yang sama, sepuluh prefektur, termasuk kawasan penyangga Tokyo yakni Chiba dan Saitama, ada catatan penambahan kasus baru Covid-19 pula.

Pada hari yang sama, tim renang artistik Yunani menjadi klaster Covid-19 di Perkampungan Atlet Tokyo.

Sejak perhitungan mulai 1 Juli 2021, total kasus corona di Perkampungan Atlet Tokyo mencapai lebih dari 300 kasus.

Ilustrasi social distancingSHUTTERSTOCK Ilustrasi social distancing

Bertolak dari catatan-catatan itu, NIID mengatakan bahwa Jepang kembali berbenah untuk menekan perkembangan kasus terinfeksi virus Covid-19.

Salah satunya dengan melakukan pengetatan pergerakan warga masyarakat.

Pengawasan di Perkampungan Atlet di Tokyo pun diperketat.

Tokyo National Stadium yang digunakan untuk Olimpiade Tokyo 2020 di Shinjuku, Tokyo, Jepang.SHUTTERSTOCK / By Urbanscape Tokyo National Stadium yang digunakan untuk Olimpiade Tokyo 2020 di Shinjuku, Tokyo, Jepang.

"Para penghuni Perkampungan Atlet Tokyo hanya diperkenankan keluar kompleks untuk berlatih maupun bertanding," kata penyelenggara Olimpiade Tokyo 2020, Tokyo 2020.

Sementara itu, pada sisi pencapaian prestasi, Jepang saat ini berada di posisi ketiga raihan medali.

Tokyo National Stadium yang digunakan untuk Olimpiade Tokyo 2020 di Shinjuku, Tokyo, Jepang.SHUTTERSTOCK / By Hirohito Takada Tokyo National Stadium yang digunakan untuk Olimpiade Tokyo 2020 di Shinjuku, Tokyo, Jepang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com