Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dukungan Presiden AS untuk Olimpiade Tokyo

Kompas.com - 30/06/2021, 23:56 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Kyodonews

TOKYO, KOMPAS.com - Informasi terkini dari pemerintah AS menunjukkan bahwa Presiden AS Joe Biden tetap memberikan dukungan bagi terlaksananya Olimpiade dan Paralimpik Tokyo.

Joe Biden juga mengatakan bahwa Jill Biden, ibu negara AS akan datang ke Olimpiade Tokyo.

Olimpiade Tokyo akan dilaksanakan pada 23 Juli 2021 hingga 8 Agustus 2021.

Baca juga: Ibu Negara AS Berencana Datang ke Olimpiade Tokyo

"Kami mencoba bekerja sama. Ini rencana," kata pernyataan Presiden Joe Biden.

Joe Biden memberikan dukungan bagi terlaksananya Olimpiade dan Paralimpik Tokyo.

Ia menyatakan agar pelaksanaan Olimpiade dan Paralimpik Tokyo aman dan selamat.

Ibu Negara Amerika Serikat (AS) Jill Biden.MANDEL NGAN Ibu Negara Amerika Serikat (AS) Jill Biden.

Biden juga memberikan dukungan bagi banyak negara tetap berpartisipasi dalam pesta akbar olahraga multicabang itu meski dunia tengah menghadapi pandemi Covid-19.

Komite Olimpiade Jepang (JOC) sudah menyebut jumlah atlet Jepang yang berpartisipasi di Olimpiade dan Paralimpik Tokyo.

Hingga kini, Jepang menyiapkan 580 atlet untuk perhelatan Olimpiade dan Paralimpik Tokyo 2020.

"Ini jumlah paling besar sejak Jepang mengikuti Olimpiade dan Paralimpik Tokyo," kata JOC.

Dua warga berjalan di depan logo olimpiade di Tokyo, Jepang.REUTERS via ABC INDONESIA Dua warga berjalan di depan logo olimpiade di Tokyo, Jepang.

JOC sebelumnya mengatakan mengejar pengunggah informasi hoaks di media sosial tentang Olimpiade Tokyo 2020.

"Kami membuat gugus tugas untuk memantau media sosial," kata pernyataan JOC, hari ini.

JOC juga menyebutkan bahwa pihaknya melindungi juga akun-akun para atlet dari serangan hoaks tersebut.

Sementara itu, memulai vaksinasi bagi pekerja Olimpiade dan Paralimpik Tokyo pada Jumat (18/6/2021), pemerintah Jepang mematok target harian vaksinasi.

Lokasi vaksinasi ada di gedung utama pemerintah Kota Tokyo.

Logo Olimpiade Tokyo 2020Shutterstock Logo Olimpiade Tokyo 2020

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Liga Inggris
Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Liga Indonesia
Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Liga Inggris
Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Liga Italia
Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Liga Inggris
Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Liga Italia
Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Sports
Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com